Film 'Joker' Melarang Media Adakan Wawancara Terkait Kontroversi

1 Oktober 2019 18:30 WIB
Film Joker
Film Joker ( Instagram @jokermovie)

Sonora.ID - Film Kontroversial ‘Joker besutan rumah produksi Warner Bros Entertainment akan siap rilis 2 Oktober 2019 di bioskop seluruh dunia.

Namun, dalam filmnya kali ini rumah produksi tersebut tidak mengizinkan untuk mengadakan sesi wawancara media dengan para pemain dan kru pada penayangan perdana film tersebut.

Baca Juga: Shandy Aulia Adu Akting dengan Aktor Korea di Film 'Cinta Itu Buta'

Seperti yang dikutip dari Hollywood Reporter, yang boleh berada di karpet merah nantinya hanya fotografer saja, media penyiaran dan cetak tidak diperbolehkan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Get tickets now. Link in bio. #JokerMovie - in theaters October 4.

Sebuah kiriman dibagikan oleh Joker Movie (@jokermovie) pada

“Karpet merah kami hanya terdiri dari fotografer” kata seseorang perwakilan Warner Bross kepada Hollywood Reporter. ”Banyak sekali kontroversi dari film Joker’ ini, dan kami rasa ini sudah waktunya bagi orang - orang untuk menonton film itu tanpa wawancara,” Lanjutnya.

Baca Juga: Spider Man Kembali ke Marvel, Tom Holland Unggah Ini di Instagram

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.