Sindir Orang Tua yang Sibuk, Nadiem Makarim: Waktu Jauh Lebih Penting!

9 Maret 2020 18:30 WIB
Nadiem Makarim
Nadiem Makarim ( Kompas.com)

Sonora.ID - Menteri Pendidikan dan Kebudayaan atau Mendikbud, Nadiem Makarim buka-bukaan tentang kehidupan pribadinya di tengah keluarga,

Dirinya menyatakan bahwa selalu meluangkan waktu sekitar jam 8 malam untuk menidurkan sang anak, kemudian setelah anak tidur, dirinya kembali bekerja.

Hal tersebut ia jadikan sebagai rutinitas yang harus dikerjakannya, baginya ia tidak mungkin menolong anak-anak di seluruh Indonesia jika dirinya saja tidak menyediakan waktu khusus bagi sang anak.

Baca Juga: Miris Tragedi Susur Sungai, Nadiem Makarim Ajukan Permintaan untuk Sekolah

“Tugas utama saya keluarga dulu, jadi tanpa itu kayaknya mau ngebantuan anak-anak seluruh negara, tapi anak saya sendiri enggak diurusin ya enggak bisa,” ungkap Nadiem.

Dengan demikian, dirinya juga mengajak orang tua di seluruh Indonesia untuk bisa meluangkan waktunya demi sang anak.

Dalam YouTube channel Deddy Corbuzier, Nadiem mengajak orang tua untuk memiliki ritual tersendiri yang bisa dilakukan dengan sang anak, meski hal tersebut hanya seperti mengantar sekolah.

“Karena hal itulah yang menciptakan perasaan aman kepada anak, karena kita konsisten, dan dia merasa aman bahwa di dalam keluarganya ada konsistensi, ada suatu hal yang enggak bikin dia anxious, jadi anak itu bisa belajar lebih banyak,” jelas Nadiem.

Baca Juga: Nadiem: Bayar SPP Pakai Gopay Tak Ada Kaitannya dengan Kemendikbud

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.