Mengacu 4 Hal Indeks Kerawanan Pemilu, Sumsel Berada di Kategori Rendah

6 Juli 2020 17:55 WIB
ilustrasi pemilu
ilustrasi pemilu ( Pixabay)

Palembang, Sonora.ID - Dalam pilkada serentak di tahun 2020 ini, ada tujuh Kabupaten di Sumatera Selatan yang akan menggelar.

Ketua Bawaslu Sumatera Selatan Iin Irwanto kepada Sonora FM Pelembang mengatakan bahwa mengacu kepada release Indeks Kerawanan Pemilu (IKP) Bawaslu RI, Sumatera Selatan masuk dalam kategori rendah dan sedang.

“Kategori rendah di level 2 dan sedang di level 3,” katanya pada Jum’at (3/7/2020).

Ia menambahkan, IKP itu menjelaskan tentang keadaan sosial politik suatu daerah, pelaksanaan pemilu yang bebas, jujur dan adil sebelumnya, kemudian juga terkait kontestasi serta partisipasi pemilih.

Dari keempat hal tersebut, di Sumsel secara keseluruhan tidak terjadi permasalahan yang signifiksn dari pilkada sebelumnya.

Baca Juga: Mendagri Minta Tokoh Agama & Tokoh Adat Dukung Pilkada Serentak 2020

“Tapi dari beberapa waktu terakhir ini, dari kontestasi akan sangat menentukan daerah – daerah sebagai daerah rawan,” ujarnya.

Ia juga mengatakan bahwa saat tahapan pendaftaran calon peserta pilkada dibuka, maka Bawaslu akan merelease IKP terbaru.

“Sejauh ini sudah ada prediksi, missal OI, Muratara, Oku Timur dan Mura, ini akan mendapatkan perhatian dari kita dari sisi kontestasi,”  ujarnya.

Sementara terkait partisipasi masyarakat, Bawaslu  akan lebih ekstra, khususnya terhadap Muratara, terkait bagaimana persepsi masyarakat tentang politik dan bagaimana mereka mensukseskan pilkada serentak di sana.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm