Gelontorkan Miliaran Rupiah untuk Atasi Covid-19, Intip Penggunaannya

4 Agustus 2020 14:00 WIB
Gelontorkan Miliaran Rupiah Atasi CoVID-19. Intip Penggunaannya
Gelontorkan Miliaran Rupiah Atasi CoVID-19. Intip Penggunaannya ( Diskominfotik)

Banjarmasin, Sonora.ID - Tidak kurang dari Rp42 M dana digelontorkan Pemerintah Kota Banjarmasin melalui Bantuan Tak Terduga (BTT), untuk mengatasi penyebaran Covid-19.

Dana tersebut telah digunakan untuk membeli berbagai keperluan, terutama menanggulangi penyebaran Covid-19 yang mulai terjadi sejak Maret lalu.

"Dananya disalurkan tiga tahap. Yakni BTT satu, BTT dua, dan BBT tiga. Sebagian juga sudah digunakan," terang Machli Riyadi, Kepala Dinas Kesehatan Banjarmasin, kepada SMART FM.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Banjarmasin ini merincikan, untuk BTT satu dana yang diterima sebesar Rp 600 juta, BTT dua sebesar Rp 21,8 M dan terakhir BTT tiga sebesar Rp 15 M.

Baca Juga: Ekonomi Melambat, APBD Kalsel Tahun Depan Defisit Rp 50 Miliar

Penggunaannya lanjut Machli, pada BTT satu banyak digunakan membeli Alat Pelindung Diri (APD) dan vitamin.

Sedangkan BTT 2 paling besar digunakan untuk membeli alat Reverse Transcription - Polymerase Chain Reaction (RT-PCR), dan BTT 3 paling besar untuk penambahan 100 tempat tidur di RSUD Sultan Suriansyah yang menjadi tempat karantina untuk pasien.

"BTT tiga d iantaranya untuk penambahan 100 tempat tidur dan pembuatan IGD khusus Covid-19 di RSUD Sultan Suriansyah," tambahnya lagi

Terkait tingkat penyerapannya, Machli mengklaim bahwa BTT satu telah terserap 99%, BTT dua terserap 100%, sedangkan BTT tiga baru terserap 50%.

"Dihitung secara keseluruhan dananya sudah terserap Rp 30 M," tutupnya. 

Baca Juga: DPRD Kalimantan Tengah Soroti Anggaran Pilkada Kalimantan Selatan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.