Inspektorat Makassar Bentuk Tim Khusus Selidiki Dugaan Pungli Rusunawa

13 Agustus 2020 18:20 WIB
Zainal Ibrahim, Kepala Inspektorat Kota Makassar
Zainal Ibrahim, Kepala Inspektorat Kota Makassar ( Sonora.ID)

Makassar, Sonora.ID - Inspektorat Kota Makassar turun tangan menyelidiki dugaan pungutan liar (pungli) di Rusunawa Panambungan dan Lette.

Kepala Inspektorat Makassar, Zainal Ibrahim mengatakan jajarannya membentuk tim pemeriksaan khusus untuk mencari atau membuktikan kebenaran atas pengaduan tersebut dengan melibatkan Dinas dan camat terkait.

Menurutnya, Inspektorat menurunkan tim pemeriksaan khusus untuk mengumpulkan data, dokumen maupun meminta keterangan kepada pihak serta hal lain yang diperlukan berkaitan dengan permasalahan yang menjadi laporan seperti tagihan listrik dan air yang melonjak.

Baca Juga: DPRD Makassar Desak Pemerintah Usut Dugaan Pungli Rusunawa

"Kan yang dipermasalahkan pokok di sana, masalah listriknya, air, fasilitas, kita mau lihat apa kondisinya begitu, terus katanya ada penghuni liar," jelasnya saat ditemui di Balai Kota Makassar.

Zainal menambahkan hasil temuan di lapangan akan dilaporkan terlebih dahulu ke Pj Wali Kota Makassar sebelum pihaknya mengambil tindakan lebih jauh.

Dia berharap warga yang dirugikan bisa bersabar menunggu hasilnya.

Baca Juga: Begini Respon Pj Wali Kota Makassar Soal Dugaan Pungli Rusunawa

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.