9 Wisata Kuliner di Solok yang Bikin Ketagihan, Murah dan Enak

5 Maret 2021 13:34 WIB
10 Wisata Kuliner di Solok yang Bikin Ketagihan, Murah dan Enak
10 Wisata Kuliner di Solok yang Bikin Ketagihan, Murah dan Enak ( )

Sonora.ID - Salah satu kota dengan kekayaan kuliner yang dibanggakan oleh Indonesia adalah Kota Solok. Kota Solok merupakan salah satu bagian dari provinsi Sumatra Barat, Indonesia.

Lokasi kota Solok sangat strategis, karena terletak pada persimpangan jalan antar provinsi dan antar kabupaten/kota.

Hal inilah yang membuat kota Solok kaya akan kekayaan kuliner dengan cita rasa rempah yang mendhok banget.

Penasaran apa saja destinasi wisata kuliner di kota Solok, Sumatera Barat. Berikut ulasan selengkapnya.

Baca Juga: 7 Destinasi Wisata Kuliner di Lampung yang Wajib Anda Coba, Dijamin Ketagihan

1. Palai bilih

Palai bilih makanan Khas Solok

Mungkin Palai Bilih masih terasa asing ditelinga Anda warga luar kota Solok. Sebenarnya Palai Bilih adalah makanan sejenis pepes dari ikan bilih.

Makanan ini termasuk salah satu makanan yang harus Anda coba kala berkunjung ke Kota Solok.

Salah satu tempat yang menyajikan makanan ini terletak di ke kawasan Danau Singkarak, Desa Kayu Aro, Kec. Gunung Talang, Kab. Solok.

Jenis ikan bilih ini dipilih dan diolah menjadi kudapan pepes lantaran memiliki rasa asli yang sedikit manis dan gurih. Bumbu pepes dibuat dari campuran cabai, asam kandis, kunyit, jahe, dan daun kemangi khas Solok, menjadi perpapuan yang pas kala mampir dilidah.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Kuliner Bakso Terenak yang Ada di Jakarta, Pernah Coba?

2. Kopi Khas Solok 

Kopi Solok

Selain Lampung, Kopi Gayo Aceh, Solok juga terkenal sebagai salah satu kota penghasil kopi yang terenak. Rasa kopi Solok cenderung ke asam dan manis cokelat.

Salah satu lokasi yang dapat Anda kunjungi jika ingin memesan kopi Solok adalah di Lubuk Gadang Selatan, Kec. Sangir, Kab. Solok.

Kopi dengan aroma rempah yang cukup kuat ini dapat menjadi minuman hangat saat Anda berada di daerah puncak Bangun Rejo.

Banyak wisatawan yang bertandang ke Solok, membawa oleh-oleh berupa kopi Solok.

Baca Juga: 11 Kuliner Khas Betawi yang Nikmat Tapi Mulai Jarang Ditemukan

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.