7 Manfaat Tidur di Siang Hari saat Berpuasa, 30 Menit Saja Sudah Cukup

5 Mei 2021 14:20 WIB
Ilustrasi tidur di siang hari
Ilustrasi tidur di siang hari ( Twitter)

Tingkatkan kesehatan jantung

Ketika tubuh mengantuk maka tekanan darah akan meningkat sehingga daya kerja jantung menjadi meningkat.

Maka dari itu, tidur merupakan obat yang tepat untuk menjaga kesehatan jantung.

Selama tidur siang itu, kita memberi waktu kepada jantung untuk beristirahat sejenak.

Penelitian menunjukan, orang yang kurang tidur sangat rentan terkena penyakit jantung.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Posisi Tidur Ternyata Bisa Ungkap Sifat Seseorang

Kurangi stres

Saat mengantuk, kadar hormon kortisol akan menjadi naik.

Hormon ini berfungsi untuk mengatur respon tubuh pada apa-apa saja yang menegangkan, termasuk stres.

Jadi ketika kita stres maka kadar kortisol pun akan menjadi meningkat.

Sangat rugi jika kita mengalami stres, sebab tubuh bisa jadi lebih mudah sakit.

Tidur siang bisa membuat kita menurunkan kadar kortisol dan menurunkan tekanan darah.

Dan ini tentunya bisa membuat kita jadi terhindar dari stres.

Baca Juga: Pulang Dari RS, Komunikasi Dengan Echa Si Putri Tidur Masih Gunakan 'Bahasa Kalbu'

Perkuat daya ingat dan lebih fokus

Tidur siang bisa mempengaruhi kemampuan kognitif manusia.

Saat tertidur, otak kita yang menyimpan memori bisa aktif kembali.

Aktivitas saraf yang terjadi saat tertidur itu membuat kita jadi lebih kuat soal daya ingat.

Kita bisa jadi lebih mudah memahami dan memperlajari sesuatu hal sekaligus dengan cepat.

Baca Juga: 6 Alasan Tidur Tanpa Celana Dalam Lebih Menyehatkan untuk Pria

Tingkatkan mood

Kurang tidur saat berpuasa bisa membuat hormon neuroendokrin dalam tubuh menjadi tidak seimbang.

Jika ini terjadi kita akan jadi lebih mudah lelah dan marah.

Dengan tidur siang di saat puasa, maka mood akan kembali stabil.

Baca Juga: Tips Fengshui untuk Menangani Tempat Tidur yang Sejajar dengan Pintu

Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Maksimal 30 Menit, Ini Manfaat Tidur Siang saat Puasa Ramadhan, Bisa Kembalikan Tenaga.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.