5 Hal yang Seharusnya Tidak Menjadi Alasanmu untuk Cepat Menikah

16 Juni 2021 08:32 WIB
Ilustrasi pengantin wanita yang memasuki mobil.
Ilustrasi pengantin wanita yang memasuki mobil. ( Freepik)

Sonora.ID - Pasangan menikah karena berbagai alasan, tetapi terkadang apa yang mereka anggap sebagai penilaian yang baik sebenarnya adalah kesalahan besar.

Jika kamu hanya merasa kesepian atau melihat teman-temanmu yang lain melakukan pernikahan, kemudian membuatmu ingin buru-buru menikah.

Ini bukanlah alasan yang baik untuk melangsungkan pernikahan. Dan ini beberapa alasan yang buruk untuk menikah.

1. Merasa kesepian

Setiap orang pasti pernah merasakan kesepian. Apalagi jika mereka berada di usia tertentu. Namun, jangan jadikan menikah sebagai alasan untuk mengobati kesepian.

Jika hal itu tetap dilakukan, pernikahan tidak akan berjalan harmonis hanya karena keduanya merasa ingin ditemani.

Baca Juga: Ditanya Kapan Nikah, Luna Maya: Semua Orang Punya Waktunya Masing-masing

2. Semua teman sudah menikah

Mendapat tekanan dari lingkungan memang menjadi mayoritas alasan seseorang menikah. Bagaimana tidak, jika semua teman sudah menikah mereka akan bertanya kapan dirimu juga akan menyusul.

Sebaiknya hal ini tidak dijadikan alasan untuk cepat menikah. Apalagi jika kamu belum menemukan sosok yang tepat untuk dijadikan pasangan hidup.

Ada baiknya, kamu juga mempersiapkan mental dan diri kamu sembari menunggu sosok itu datang dan menjadi pendamping hidup untukmu selamanya.

PenulisKumairoh
EditorKumairoh
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.