Apa itu Burnout? Ketahui 5 Tahap serta Penjelasannya

17 September 2021 16:53 WIB
Burnout
Burnout ( )

Onset of Stress

Kamu menyadari bahwa beberapa hari lebih membosankan daripada hari lainnya.

Kamu mulai kekurangan waktu untuk kebutuhan pribadi dan mungkin jarang bertemu dengan keluarga dan teman-teman.

Saat ini, pekerjaan menjadi hal terpenting dalam hidupmu.

Kamu merasakan beberapa tanda awal stres yang mulai mengganggu jalannya kehidupan.

Kamu menjadi kurang fokus, sakit kepala cemas, mengalami perubahan nafsu makan dan bahkan tekanan darah tinggi.

Chronic Stress

Keterampilan problem solving dan kinerja secara keseluruhan menjadi menurun.

Kamu merasa tidak terkendali dan tidak berdaya.

Upayamu tampaknya tidak membuahkan hasil produktif yang sama seperti sebelumnya.

Untuk menghindari menghadapi tekanan, kamu mungkin mulai menunda-nunda tugas yang diberikan.

Stres kronis berdampak buruk pada kesehatan mental dan fisik.

Kamu mungkin menjadi lebih sering sakit atau tidak dapat mengatur emosi dengan baik.

Hal-hal kecil membuat kamu menjadi agresif, kesal, atau sedih.

Kamu mungkin menyangkal masalah yang ada dan menjauhkan diri dari rekan kerja dan kehidupan sosial.

Dalam kasus terburuk, seseorang akan mengatasinya dengan alkohol atau bahkan obat-obatan.

Baca Juga: Merasa Lelah Fisik dan Emosional? Mungkin Anda Mengalami Burnout, Ini Cara Mengatasinya!

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.