4 Tips Atasi Rasa Bersalah yang Berlebihan ala Master Trainer

3 Oktober 2021 10:00 WIB
Ilustrasi Rasa Bersalah
Ilustrasi Rasa Bersalah ( Soompi)

Sonora.ID - Orang Indonesia dikenal sebagai orang yang ‘tidak enakan’, selalu menempatkan diri sebagai orang yang merasa bersalah dan sangat takut jika perkataan atau perbuatannya secara tidak sengaja menyakiti orang lain.

Tak sedikit orang yang ketika melihat sebuah masalah, langsung menariknya ke dalam diri dan berpikir dirinya terlibat dalam masalah tersebut bahkan menjadi penyebab utama dalam hal-hal yang tidak menyenangkan.

Rasa bersalah atau guilty ini sangat mungkin terjadi dan muncul dalam hari seseorang dalam beraktivitas, terlebih dalam kehidupan berkomunitas atau bekerja dengan orang lain, yang sayangnya bisa membawa dampak yang merugikan diri sendiri jika berlebihan.

Berikut ini adalah 4 tips atasi rasa bersalah yang berlebihan yang disampaikan oleh Licensed Master Trainer of NLP, Hingdranata Nikolay dalam program Smart NLP di Radio Smart FM.

Baca Juga: Mikir Dua Kali Saat Ingin Belanja, Cinta Laura: I Feel Really Bad!

Maafkan diri sendiri

Tak sedikit orang yang masih tidak bisa memaafkan dirinya sendiri atas kesalahan yang terjadi bertahun-tahun yang lalu, padahal Hing menegaskan bahwa setiap orang akan selalu memberikan yang terbaik pada saat itu dengan kondisi yang ada.

Jadi, pahami bahwa kesalahan di masa lalu adalah hal yang wajar dan yang terpenting adalah untuk memaafkan kesalahan itu.

“Kita selalu berusaha sebaik-baiknya dengan apapun yang ada di setiap titik waktu, akan tetap terjadi kesalahan berdasarkan knowledge yang terbatas, so maafkan diri sendiri,” tegas Hing.

Baca Juga: Salah Satu Kelemahan Orang Baik, Hingdranata: Merasa Bersalah ketika…

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.