Gak Gengsi, 4 Daerah di Indonesia Ini Memiliki Tradisi Perempuan yang Lamar Pria, Lho!

13 November 2021 12:20 WIB
Ilustrasi pernikahan
Ilustrasi pernikahan ( Google)

2. Lamongan, Jawa Timur

Masyarakat di daerah Lamongan, Jawa Timur juga melakukan tradisi di mana pihak perempuan melamar pihak pria.

Keluarga perempuan berkunjung ke rumah keluarga pria dan menyatakan lamaran. Selain itu pihak keluarga perempuan juga membawa seserahan seperti lamaran pada umumnya.

3. Trenggalek, Jawa Timur

Masih di daerah Jawa Timur, di Trenggalek masyarakatnya juga memiliki tradisi yang sama di mana pihak perempuan yang melamar ke pihak pria.

Keluarga dari calon mempelai perempuan akan datang ke keluarga pria, biasanya akan ada sesepuh yang berkumpul untuk saling bercakap dan menyampaikan tujuan untuk melamar pihak pria.

Baca Juga: 5 Larangan Pernikahan Berdasarkan Adat Jawa, Apabila Dilanggar Malapetaka Datang?

Tradisi melamar yang dilakukan oleh pihak perempuan ini konon dipengaruhi oleh dongeng atau cerita rakyat Ande-Ande Lumut. Pemuda yang memiliki paras tampan itu menjadi incaran banyak perempuan sehingga lamaran langsung ditujukan padanya.

Bagi sebagian masyarakat Trenggalek, praktik ini dianggap wajar dan tidak bermaksud merendahkan keluarga wanita karena harus susah payah melamar.

4. Rembang, Jawa Tengah

Masyarakat Rembang, Jawa Tengah, juga memiliki tradisi serupa. Banyak masyarakat di daerah ini yang masih menjalankan tradisi ini.

Melamar pria dinilai sebagai rasa hormat pada pihak suami yang nantinya akan menjadi imam dan pemimpin di keluarga. Tradisi ini bernama Ngemblok.

Itu dia 4 daerah di Indonesia yang memiliki tradisi perempuan melamar pria, kalau di daerahmu bagaimana tradisi lamaran itu berlangsung?

 

 

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm