6 Fakta Menarik Korea Utara: Tidak Mampu Menandingi Kekayaan Bill Gates?

9 Desember 2021 12:10 WIB
Warga Korea Utara
Warga Korea Utara ( USA Today)

Sonora.ID - Korea Utara merupakan salah satu negara di dunia yang memiliki keunikan tersendiri.

Mulai dari idealismenya terhadap ideologi Komunisme, atau biasa disebut sebagai Juche, ketertutupanya dari dunia global, namun di satu sisi terus bermunculan di judul berita karena ulahnya dalam menguji rudal nuklir selama beberapa tahun ke belakang. 

Negara yang merupakan saudara sekaligus rival dari Korea Selatan ini menyimpan fakta-fakta unik yang barangkali belum pernah kamu ketahui.

Penasaran apa saja?

Baca Juga: Ketahuan 5 Menit Nonton Film Korea Selatan Siswa SMP di Korea Utara Dihukum 14 Tahun Penjara

Dilansir dari The Independent, kami telah merangkum 6 fakta unik Korea Utara. 

1. Orang Korea Utara lebih pendek dari Orang Korea Selatan

Analisis yang dilakukan dari kelompok yang melarikan diri dari Korea Utara menunjukkan bahwa mereka yang lahir setelah Perang Korea pada akhir 1950-an rata-rata sekitar dua inci lebih pendek dari orang Korea Selatan.

Hal ini dilaporkan dari USA Today pada tahun 2013. 

2. Korea Utara memiliki zona waktunya sendiri

Tahun lalu, Korea Utara membuat zona waktunya sendiri, yang disebut Waktu Pyongyang, yang diambil dari nama ibu kota Korea Utara, yang berjarak 30 menit di belakang Korea Selatan dan Jepang. 

Negara tersebut menggunakan waktu Pyongyang mulai pada 15 Agustus 2015 untuk merayakan peringatan 70 tahun pembebasan Korea dari Jepang.

Waktu Pyongyang adalah zona waktu yang digunakan sebelum pemerintahan Jepang di Korea.

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.