Tidak Perlu Nyusul V ke Hawai, Ini 5 Pantai Indonesia dengan Pesona Luar Negeri

10 Desember 2021 12:43 WIB
Gili Meno
Gili Meno ( )

Pantai Karimunjawa

Pantai Karimunjawa, Jepara, Jawa Tengah

Pantai Karimunjawa terletak di sebuah pulau dengan yang sama berhasil menarik wisatawan lokal dan mancanegara akibat pesonanya yang tidak kalah cantik dengan Maldives.

Berkunjung ke tempat ini biasanya merupakan bagian dari wisata pulau yang dijalankan oleh penduduk lokal disana.

Selain bermain pantai, Anda pasti akan berkunjung ke berbagai pulau kecil disekitarnya untuk snorkeling dan diving.

Anda juga berkesempatan untuk mengunjungi penangkaran penyu atau peternakan hiu.

 Baca Juga: Berkunjung ke Pantai Jodo Batang di Desa Sidorejo, Jawa Tengah

Pantai Pink Pulau Komodo

Pantai Pink di Pulau Komodo, Flores, Barat Nusa Tenggara Timur

Seperti namanya, pesona utama dari panti yang terletak di pulau Komodo adalah warna pink Ajaib yang membatasi daratan dan lautan.

Tidak diberikan pewarna buatan, warna cantik ini berasal dari mikroorganisme bernama Foraminifera

Hewan ini merupakan plankton mikroskopis yang sudah tinggal di lautan lebih dari 1 miliar tahun yang lalu.

Warna mereka yang oranye atau koral bercampur dengan warna pasir putih membuat ilusi warna merah muda yang unik.

Hati-hati! Jangan sampai terpana dan menginginkan untuk membawa pasir ini pulang ke rumah Anda.

Siapapun yang melakukannya dapat dedenda 200 juta dan penjara paling lama 10 tahun.

Baca Juga: Pantai Ujung Negoro, Pantai di Batang yang Wajib Dikunjungi

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm