4 Negara Ini Siap Bayar Mahal Jomblo yang Mau Nikahi Warga Negaranya, Anda Siap?

5 Mei 2022 16:32 WIB
Ilustrasi menikah
Ilustrasi menikah ( unsplash.com)

Untuk hal ini pemerintah Jepang memberikan uang senilai 600 ribu yen atau setara Rp 84,9 juta bagi pasangan muda yang menikah.

Tetapi ada persyaratannya tidak semua mudah yakni harus menikah di usia 34 tahun ke bawah.

Baca Juga: 10 Negara dengan Miliarder Terbanyak di Tahun 2022, Paling Banyak di Amerika Serikat!

Rusia

Sosok negara lainnya yang bersedia membayar seseorang untuk menikahi warga negaranya dan mau memiliki anak adalah Rusia.

Pemerintah Rusia mengizinkan dilakukan poligami dan juga memiliki anak. Adapun tunjangan yang ditawarkan adalah Rp 30-90 juta rupiah.

Jumlah warga Rusia lebih dominan perempuan dibandingkan laki- laki. Jadi banyak sekali Perempuan Rusia tidak memiliki seorang suami.

Singapura

Untuk jomblo yang mau menikah akan mendapatkan bantuan uang tunai sebesar 6 ribu dollar AS atau Rp90 juta untuk anak pertama.

Kemudian pemerintah setempat juga memberikan tunjangan Rp120 juta  diberikan untuk anak kedua maupun seterusnya.

Perlindungan bagi pegawai yang hamil juga akan diberikan untuk mencakup periode selama kehamilan.

Pemerintah Singapura juga membantu biaya persalinan sebanyak 75% hampir semua biaya ditanggung pemerintah .

Jerman

Apakah Anda berminat menikah dengan orang Jerman? Jika minat akan mendapatkan uang akan terus mengalir memenuhi rekening.

Pasalnya negeri ini memberikan tunjangan bagi setiap pasangan yang berhasil memiliki anak dan akan langsung bisa dicairkan jika istri Anda sedang positif hamil.

Jerman akan berikan tunjangan uang sekitar 25.000 dollar AS atau sekitar Rp275 juta bagi yang memenuhi persyaratan tersebut.

Baca Juga: 5 Negara dengan Kekuatan Nuklir Terkuat di Dunia, Indonesia Auto K.O!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm