Begini Cara Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air untuk Generasi Muda

1 September 2022 20:55 WIB
Ilustrasi membatik bentuk rasa cinta tanah air terhadap budaya Indonesia
Ilustrasi membatik bentuk rasa cinta tanah air terhadap budaya Indonesia ( Pixabay)

Untuk menciptakan rasa cinta tanah air, kita bisa memulainya dengan menghargai karya para seniman itu.

Caranya adalah dengan membeli karya mereka secara orisinil atau tak bajakan.

Baca Juga: 23 Contoh Tanggung Jawab Kepada Bangsa dan Negara, Sudah Lakukan?

5. Menaati lalu lintas di jalan

Dengan menaati lalu lintas di jalanan kita sudah mencerminkan cara sikap cinta tanah air.

Kesadaran untuk tidak tidak menerobos lampu merah, tidak menggunakan trotoar untuk kendaraan, tidak menggunakan jalur busway, dan aturan lainnya.

6. Menikmati keindahan Indonesia

Indonesia dikenal dengan keindahan alamnya yang luar biasa banyak.

Bahkan budaya yang dimiliki oleh Indonesia pun amat beragam.

Dengan menikmati keindahan dan keberagaman yang dimiliki oleh Indonesia kita sudah mencerminkan sikap cinta tanah air.

7. Menjaga pesatuan dan kesatuan negara Indonesia

Cara untuk menanamkan rasa cinta tanah air selanjutnya adalah dengan menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

Jangan lupakan semboyan negara kita yang sangat indah yakni Bhinneka Tunggal Ika.

Masa depan dipegang oleh generasi muda saat ini, sehingga kita wajib sekali untuk menghargai setiap perbedaan yang ada.

8. Bangga menjadi bangsa Indonesia

Sebagai manusia yang lahir di Indonesia kita harus bangga menjadi bangsa Indonesia.

Misalnya saja dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.

Cinta kebudayaan yang ada, misalnya menggunakan batik dan pakaian adat ketika perayaan agar bisa menumbuhkan rasa cinta tanah air.

Baca Juga: 10 Negara yang Pertama Kali Muncul di Dunia, Ternyata Yunani Bukan Negara Paling Tua!

9. Menjaga nama baik Indonesia

Jagalah nama baik Indonesia meski kita sedang berada di luar negeri.

Kita bisa menjaga nama baik tersebut dengan mematuhi peraturan yang ada di negara tersebut.

10. Ciptakan kerukunan di masyarakat

Menghargai segala perbedaan yang ada dengan norma hukum yang berlaku di dalam negeri adalah sikap cinta tanah air lainnya.

Perbedaan yang wajar terjadi harus diselesaikan dengan musyawarah untuk mencapai sebuah mufakat 

Itulah beberapa cara untuk menanamkan sikap cinta tanah air untuk generasi muda.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm