7 MUA Termahal di Indonesia, Sekali Make Up Bisa Buat Beli Motor

22 September 2022 11:25 WIB
MUA termahal di Indonesia.
MUA termahal di Indonesia. ( )

MUA termahal di Indonesia.

Siapa yang tak kenal dengan Marlene Hariman? MUA satu ini sudah seringkali tampil dipercaya untuk merias para artis baik untuk kebutuhan photoshoot hingga pernikahan.

Wanita yang kerap disapa Cici itu pernah menempuh sekolah kecantikan di Puspita Martha International Beauty.

Setelah lulus, ia bekerja sebagai MUA untuk kalangan selebriti, seperti Maudy Ayunda, Nagita Slavina, Ashanti, dan masih banyak lagi.

Dengan jam terbang yang begitu tinggi, wajar saja bila ia mematok harga Rp 14 juta untuk satu kali riasan mekapnya.

3. Bubah Alfian

MUA termahal di Indonesia.

Bubah Alfian berhasil mendapat julukan the most wanted MUA. Bagaimana tidak, tangan Bubah sangat lihai memainkan kuas mekap.

Berkat bakat ini pula akhirnya dia pernah ditunjuk untuk berkolaborasi dengan America’s Next Top Model yang pada saat itu ditangani oleh Tyra Banks, model kulit hitam ternama di dunia.

Sederet nama selebriti, seperti Cinta Laura, Pevita Pearce, Nagita Slavina, dan Isyana Sarasvati sering kali memercayakan Bubah Alfian untuk merias wajah mereka.

Untuk sekali poles, dia memasang tarif sebesar Rp 8 juta untuk kategori riasan biasa. Sedangkan untuk acara pernikahan dan acara momen spesial lainnya, ia membanderol sebesar Rp 15 juta untuk polesannya.

2. Upan Duvan

MUA termahal di Indonesia.

MUA termahal berikutnya adalah Upan Duvan yang kerap dipercaya para artis untuk merias wajah mereka.

Selebriti papan atas Indonesia, seperti Titi Kamal, Bunga Citra Lestari, Olla Ramlan, dan Atiqah Hasiholan pun pernah menjadi klien setianya.

Ia membanderol tarif riasannya seharga sekitar Rp 17 juta. Biaya ini sudah termasuk biaya mekap dan rias rambut (hairdo). Kalau tidak merias rambut, maka harganya menjadi sekitar Rp 13,5 juta.

 Baca Juga: Cahaya Kebaikan Seakan Terpantul dari Paras Teduhnya, Wajah Zodiak Ini Selalu Mempesona Meski Tanpa Make Up, Pisces Paling Unggul!

1. Bennu Sorumba

MUA termahal di Indonesia.

Nama Bennu Sorumba sudah lama dikenal sebagai MUA yang mematok harga fantastis. Ia bahkan sempat merias putri Presiden Jokowi, Kahiyang Ayu.

Terbaru, Bennu Sorumba berkesempatan merias adik Maudy Ayunda, Amanda Khairunnisa dalam acara pernikahannya yanng digelar pada 20 September 2022 lalu.

Sudah malang melintang di dunia MUA, Bennu Sorumba tentu sudah memiliki jam terbang dan pengalaman yang cukup banyak sehingga banyak artis yang mempercayainya untuk merias wajah mereka.

Dengan bekal tersebut, Bennu Sorumba menjad salah satu MUA termahal di Indonesia yang mematok harga sekira Rp 20 jutaan. Wow, dengan harga segitu bisa buat beli motor bukan?

PenulisKumairoh
EditorKumairoh
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm