Hidup Sejak 4000 Tahun yang lalu! Inilah 10 Fakta Mengejutkan Tentang Kucing

13 Februari 2023 18:00 WIB
ilustrasi kucing
ilustrasi kucing ( Kompas.com)

Meski memiliki pengelihatan jarak jauh yang luar biasa, objek yang ada di dekat kucing justru akan terlihat blur.

Jadi saat bermain dengan kucing, sebaiknya jaga agar mainan tetap berada di jarak yang cukup jauh dengan kucing, sehingga “mangsa” itu terlihat jelas di matanya.

7. Kucing dapat mengeluarkan banyak suara

Banyak pakar perilaku kucing yang meyakini bahwa kucing dapat mengeluarkan lebih dari 20 suara unik dengan berbagai makna berbeda.

8. Memiliki lebih dari 500 otot

Kucing memiliki lebih dari 500 otot dan lebih dari 200 tulang. Di ekornya saja ada sekitar 23 tulang.

9. Mengapa kucing senang “memijat” kita ?

Gerakan memijat atau kneading adalah perilaku menenangkan yang dipelajari kucing saat masih bayi.

Karena itu, saat mau tidur kucing akan melakukannya.

Lalu jika kucing melakukannya pada kita, artinya kucing menempelkan bau dari kakinya pada kita, yang berarti kucing menyukai kita.

10.Kucing bisa melompat tinggi

Rata-rata kucing yang sehat bisa melompat cukup tinggi. Saat ini, pemegang rekor kucing dengan lompatan tertinggi adalah Waffle the Warrior Cat, yang bisa melompat sejauh 2,13 meter.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm