3. Tambahkan pakcoy, bakso, kecap asin, garam, merica, dan tahu sutra. Biarkan seluruh bahan mendidih dan masak bersama kaldu
4. Sebelum diangkat dan dipindahkan ke mangkuk saji, tambahkan daun bawang dan minyak wijen ke dalam kaldu. Aduk merata
5. Pindahkan Sup Tahu Pakcoy ke mangkuk saji. Hidangkan selagi panas dengan nasi hangat
Demikianlah resep Sup Tahu Pakcoy yang dapat kamu olah dan kreasikan di akhir pekan ini untuk sajian makan spesial keluarga!
Baca Juga: Resep Kue Cubit Lumer dan Lezat, Jajanan SD yang Bikin Nostalgia
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.