Karena, tensi darah si penderita dapat naik akibat rasa sakit dari tusukan jarum di jari-jari. Ini membuat kondisi stroke akan menjadi semakin parah.
Oleh karena itu, jangan lakukan mitos tersebut ketika seseorang terkena stroke.
Bawa dan biarkan dokter yang menangani penderita saat golden hour agar potensi kecacatan bahkan kematian akibat stroke berkurang.
"Kalau udah tahu orangnya stroke, segera, secepatnya masuk rumah sakit," pungkas dr. Susanti.