Baca Juga: Viral! Lukisan Mona Lisa Dilempari Kue oleh Pria Berwig
Lukisan burung merak
Burung merak adalah hewan yang indah dan elok untuk dipandang, begitu juga dengan lukisannya.
Lukisan burung merak dipercaya dapat mendatangkan banyak cuan untuk pemilik rumahnya.
Lukisan ini bermakna keharmonisan dalam sebuah kehidupan.
Selain itu, bisa juga menjadi salah satu media penangkal bahaya.
Lukisan shio pemilik rumah
Lukisan yang dapat mendatangkan banyak cuan untuk pemiliknya adalah lukisan shio.
Artinya, jika kamu lahir pada tahun Tikus maka kamu dapat memajang lukisan Tikus.
Lukisan shio yang diletakkan di dalam rumah bisa meningkatkan kewibawaan dan kharisma pemilik rumah.
Bukan itu saja, lukisan ini juga memiliki arti kemakmuran.
Lukisan bambu
Mereka yang memiliki lukisan bambu di rumahnya maka dipercaya dapat cuan berlimpah.
Bambu sendiri diartikan dengan aura positif dan sangat baik jika dipajang di rumah.
Baca Juga: 3 Lukisan yang Tidak Boleh Dipajang, Turunkan Kalau Tidak Mau Kena Batunya!
Ini dikarenakan, tanaman bambu bisa dipercaya memiliki arti kemakmuran dan kejayaan.
Lukisan burung merpati
Lukisan burung merpati menjadi salah satu lukisan yang dianggap mendatangkan banyak keberuntungan untuk pemilik rumahnya.
Merpati menjadi simbol kesetiaan. Sehingga mereka yang mempunyai lukisan ini berarti rumah tangganya akan harmonis, sejahtera dan selaras selalu.
Tertarik untuk memajang salah satu dari ketujuh lukisan di atas?