Find Us On Social Media :
Ilustrasi: 5 Pekerjaan Impian di Dunia Metaverse, Patut Dicoba Para Generasi Z (pexels)

5 Pekerjaan Impian di Dunia Metaverse, Patut Dicoba Para Generasi Z

Qoriha Tanti - Senin, 28 Februari 2022 | 13:45 WIB

 

Sonora.ID – Dunia metaverse menjadi pembicaraan populer untuk beberapa kalangan.

Sebutan ini ramai setelah Mark Zuckerberg mengubah nama Facebook Inc menjadi Meta setelag 17 tahun berdiri.

Ia juga menyebutkan bahwa dunia metaverse akan menjadi dunia virtual 3 dimensi dapat dimasuki oleh manusia dengan bantuan teknologi.

Bahkan, hal tersebut juga berhubungan dengan mata uang digital kripto serta blockhain.

Salah satu keuntungan serta kegunaan teknologi ini yaitu membantu manusia beraktivitas serta bersosial secara virtual di dunia Metaverse.

Mulai 5 atau 10 tahun mendatang, prediksinya dunia metaverse juga akan membutuhkan banyak sumber daya manusia.

Dinilai untuk kedepannya dunia Metaverse akan membutuhkan setidaknya 5 pekerjaan penting untuk kelangsungan dunia digital tersebut.

Lantas apa saja pekerjaan tersebut? Berikut daftarnya:

Metaverse Cyber Security

Metaverse Cyber Security salah satu profesi yang nantinya akan dibutuhkan dalam dunia Metaverse untuk melindungi sistem serta data dari para pengguna.