Find Us On Social Media :
Ilustrasi tanaman (istockphoto.com)

Sudah Tahukah Anda Cara Merawat Tanaman Agar Tumbuh Menjadi Subur?

Debora Yoshepine Hun - Senin, 7 Maret 2022 | 18:00 WIB

Semarang, Sonora.ID - Ada banyak cara untuk  membuat rumah tampak cantik dan menarik.

Ngomongin tentang tanaman, siapa sih yang tidak suka dengan tanaman

Dalam merawat tanaman memang tidak gampang. Sayangnya, banyak orang ketika merawat tanaman menjadi tidak subur, layu dan menjadi mati.

Dalam merawat tanaman, seseorang harus menggunakan ketelitian dan mencari informasi lain supaya tanaman yang dirawat bisa subuh.

Berikut cara merawat tanaman yang Anda perlu coba agar tanaman menjadi indah dan tumbuh subur:

Baca Juga: 8 Tanaman Hias Ini Bisa Mengundang Kuntilanak, Pocong, Sundel Bolong, dan Makhluk Halus Lainnya

1. Memilih media tanam yang tepat

Media tanam ternyata bukan hanya tanah saja lho.

Harus ada campuran pada tanaman anda seperti humus, serbut kayu, pupuk dan lain sebagainya.

Jika Kamu sering merawat dengan teliti, pastilah tanaman jadi sehat dan tumbuh subur.