Find Us On Social Media :
Ilustrasi perbedaan kesehatan BPJS kesehatan level 1, 2, dan 3 (bpjs-kesehatan.go.id)

Penting Diketahui, Inilah Perbedaan BPJS Kesehatan Kelas 1, 2, dan 3, Apa Saja Keunggulannya?

Gema Buana Dwi Saputra - Rabu, 31 Agustus 2022 | 12:05 WIB

Sonora.ID - BPJS Kesehatan menjadi salah satu fasilitas kesehatan yang disediakan oleh pemerintah untuk menunjang kesejahteraan Masyarakat Indonesia.

Fasilitas kesehatan ini sudah diluncurkan sejak tahun 1968 ini memiliki anggaran triliyunan untuk membantu meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat secara luas.

Untuk bisa mendapatkan manfaat dari BPJS Kesehatan, Anda harus mengetahui perbedaan dari fasilitas kesehatan tersebut.

Melansir dari Nakita Grid ID, berikut ini adalah penjelasan tentang perbedaan BPJS Kesehatan kelas 1, 2, dan 3 yang wajib Anda ketahui untuk tahu keunggulannnya!

Iuran BPJS Kesehatan Level 1, 2, dan 3

Seperti yang sudah Anda ketahui bahwa untuk bisa menikmati BPJS Kesehatan, Anda harus melakukan iuran setiap bulannya.

Baca Juga: Tajir Melintir! Ini 9 Konglomerat Pemilik Mall Mewah di Jakarta

Untuk itu, Anda wajib mengetahui totalan iuran BPJS Kesehatan level 1, 2, dan 3 berikut ini:

Kelas 1: Rp 150.000

Kelas 2: Rp 100.000