Find Us On Social Media :
Kamu Kesal karena Kulit Belang? Begini 10 Cara Mengatasi Kulit Belang ()

Kamu Kesal karena Kulit Belang? Begini 10 Cara Mengatasi Kulit Belang

Fernando Oktareza - Jumat, 23 September 2022 | 19:00 WIB

Sonora.ID - Siapa sih yang tidak risih melihat sebagian kulit di tubuh belang ?

Kondisi ini diakibatkan oleh tubuh yang terlalu lama berada di bawah sinar matahari terlalu lama.

Imbasnya, permukaan kulit yang tidak tertutup pakaian akan menjadi gosong, dimana keadaan ini akan menjadikan kita tidak percaya diri.

Kulit yang gosong biasanya susah untuk di hilangkan dengan cara apapun, akan tetapi akan hilang dengan sendirinya dalam beberapa hari atau bisa berbulan-bulan juga.

Dilansir dari kompas.com, sebenarnya tidak ada obat yang dapat menghilangkan sunburn atau kulit yang terbakar dengan cepat.

Baca Juga: Kulit Belang Akibat Mengenakan Hijab? Jangan Khawatir, Berikut 7 Tips Ampuh Mengatasi Kulit Belang!

Akan tetapi sunburn ringan biasanya akan sembuh dengan sendirinya dalam beberapa hari. Sementara itu kulit terbakar yang parah akan membutuhkan perawatan medis.

Pada sunburn ringan atau tingkat pertama, Anda perlu memberi waktu pada tubuh untuk mengganti kulit yang rusak.

Sunburn derajat pertama hanya memengaruhi lapisan luar kulit. Kulit biasanya hanya akan terlihat merah dan mungkin mulai mengelupas setelah beberapa hari saat kulit mulai menggantikan dirinya sendiri.

Anda dapat memaksimalkan proses penyembuhan dengan :