Find Us On Social Media :
Fakta Beruang Grizzly ()

25 Fakta Umum Mengenai Fakta Beruang Grizzly

Alifia Astika - Senin, 10 Oktober 2022 | 13:11 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "25 Fakta Umum Mengenai Fakta Beruang Grizzly".

Beruang Grizzly atau yang memiliki nama ilmiah (Ursus arctos horribilis) merupakan salah satu mamalia dengan ukuran tubuh yang cukup besar.

Beruang jenis Grizzly berasal dari daratan Eropa dan Asia, akan tetapi saat ini beruang Grizzly justru banyak ditemukan di Kawasan Amerika Utara dan Kanada.

Hewan ini disisi lain disebut juga sebagai beruang Silvertip yang mana merupakan subspecies dari beruang coklat (Ursus arctos).

Beruang ini mengalami penurunan populasi pada tahun 1970-an hingga 1980-an lantaran banyak diburu oleh manusia.

Kulit dan daging beruang Grizzly banyak dimanfaatkan untuk keperluan yang menunjang manusia.

Lantaran kondisi populasinya yang makin memprihatinkan hewan ini dilindungi oleh undang-undang yang berkaitan dengan perburuan.

Baca Juga: Efek Perubahan Iklim pada 5 Hewan, dari Beruang Kutub sampai Burung Amazon

Berikut beberapa fakta umum lainnya mengenai beruang grizzly:

1. Nama ‘grizzly’ berarti ‘memiliki bulu abu-abu atau putih’.