Find Us On Social Media :
Illustrasi Ciri-ciri Kucing Hamil dan Cara Merawatnya (Freepik)

Inilah Ciri-ciri Kucing yang Sedang Hamil dan Cara Terbaik Merawatnya

Alifia Astika - Jumat, 28 Oktober 2022 | 13:11 WIB

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Inilah Ciri-ciri Kucing yang Sedang Hamil dan Cara Terbaik Merawatnya".

Kucing menjadi salah satu hewan yang cukup banyak digandrungi oleh masyarakat khususnya di negara Indonesia.

Kucing juga menjadi hewan yang dinilai cocok menjadi teman bermain dan hewan peliharaan yang setia.

Tingkahnya yang lucu, energik serta muka yang meggemaskan membuat kucing kerap kali mengundang perasaan sayang.

Selain lucu dan mengggemaskan ada banyak mitos kucing yang hingga saat ini masih berkembang dimasyakat.

Baca Juga: Benarkah Kucing Bisa Mengenali Wajah Pemiliknya?

Mulai dari kucing pembawa keberuntungan mengusir hal-hal negative dan berbau mistis hingga masih banyak lagi.

Akan tetapi kucing menjadi salah satu hewan yang cukup susah ditandai ketika dirinya sedang hamil.

Padahal kucing termasuk salah satu hewan yang kerap kali bereproduksi dengan cepat.

Untuk masa kehamilan kucing hanya membutuhkan waktu 65 hari atau sekitar dua bulan hingga dirinya melahirkan.