Find Us On Social Media :
Pengertian novel. (Gramedia)

Pengertian Novel: Unsur-Unsur, Jenis, Lengkap dengan Ciri-Cirinya

Arista Estiningtyas - Kamis, 11 Mei 2023 | 18:30 WIB

Sonora.ID - Mengutip dari buku Novel dan Novelet, yang dimaksud dengan novel adalah sebuah karangan prosa yang panjang, mengandung rangkaian cerita kehidupan seseorang dengan orang di sekelilingnya dengan menonjolkan watak serta sifat setiap pelaku.

Kata novel diketahui berasal dari bahasa Italia, yaitu Novella yang memiliki arti sebuah kisah atau sepotong cerita. Sementara itu, penulis novel disebut dengan novelis.

Novel ini berbeda dengan cerpen. Perbedaan cerpen dan novel adalah dalam cerpen cerita yang diangkat jauh lebih pendek dan ringkas, sedangkan novel lebih panjang dan kompleks.

Baca Juga: Review Novel ‘Funiculi Funicula’: Kisah Kafe Kecil Pelintas Waktu

Unsur-Unsur Novel

Novel memiliki unsur intrinsik dan ekstrinsik berikut penjelasan lengkapnya.

Unsur Intrinsik Novel

Unsur Ekstrinsik Novel

Jenis-Jenis Novel

Novel memiliki beberapa jenis atau macamnya, yaitu: