Cardi B Curhat 'Pengalaman Pahit' Awal Karier: Saya Tidak Akan Lupa

2 Oktober 2019 11:18 WIB
Cardi B
Cardi B ( Instagram iamcardib)

Sonora.ID - Belum lama ini, dalam sebuah acara bertema "Untold Stories of Hip Hop" Cardi B membagikan sebuah pengalaman pahit di masa lalu yang pernah dia alami.

Cardi B menuturkan bahwa dirinya pernah menjadi objek pelecehan seksual pada saat pemotretan sebuah majalah pada awal mulai meniti karier.

Cardi menegaskan bahwa dirinya tidak akan pernah melupakan kejadian pelecehan seksual yang ia alami saat sesi pemotretan dengan salah satu majalah.

Baca Juga: Sweet! Jessie J Nyanyikan Lagu untuk Sang Pacar, Channing Tatum

Dilansir dari people.com, Cardi menceritakan awal mula kronologi tentang pelecehan seksual yang dia alami

''Saya tidak akan pernah lupa, saya pergi untuk melakukan sesi pemotretan salah satu majalah dan fotografernya, ia mendekati dan bertanya, 'Apakah kamu mau masuk dalam majalah ini?' Lalu dia mengeluarkan alat vitalnya. Itu benar-benar keterlaluan!" ungkap Cardi. 

Cardi juga menuturkan bahwa pengalaman pahit yang ia rasakan tidak berhenti sampai disitu. Saat Cardi B melaporkan tindakan fotografer yang dinilai tidak senonoh kepada pemilik majalah, alih-alih mendapat pembelaan Cardi B Justru mendapatkan hal yang sebaliknya.

Baca Juga: Nicki Minaj Kolaborasi dengan PnB Rock & Murda Beatz di 'Fendi'

"Kamu tahu apa yang gila? Saya mengatakan kepada pemilik majalah dan dia hanya menatap saya dan mengatakan, 'Jadi? Lalu?'", tutur Cardi B dengan nada marah.

Setelah kerjadian tersebut,Cardi B memutuskan untuk tidak melanjukan sesi pemotretan bersama dengan majalah tersebut.

Karena bagi seorang perempuan tindakan tersebut bukan hanya telah melukai harga dirinya namun juga memberikan luka mendalam pada psikis seorang perempuan.

Baca Juga: John Mayer Meluncurkan Single Baru 'Carry Me Away', Ini Liriknya

Cardi B juga menegaskan kepada pembawa acara Angie Martinez bahwa jika sekali lagi dirinya mendapatkan perlakukan tidak senonoh dari seorang laki-laki, dia akan memviralkan orang tersebut melalui akun instagram miliknya.

Penyanyi Bodak Yellow tersebut juga mengatakan agar para wanita lebih berani dalam bersikap saat mendapatkan sebuah perlakuan yang kurang pantas.

Bahkan dia juga mengegerakan para wanita yang sempat mengalami pelecehan seksual, untuk speak up dengan berbagi cerita mengunakan tagar #MeToo.

Baca Juga: Rich Brian Beri Kejutan Penggemar dengan Kolaborasi Bersama Chung Ha

Setelah seruan #MeToo tersebar luas, ternyata ada banyak wanita di seluruh dunia yang mulai berani mengungkapkan 'pengelaman pait' mereka. Sejumlah aktris, termasuk Gwyneth Paltrow, hadir dengan kisah-kisah yang sangat mirip

Kisah para aktris dan lusinan wanita lainnya memicu gerakan #MeToo melawan pelecehan seksual.

Baca Juga: Selama Tiga Tahun Saya Tidak Pernah Service AC Mobil, Amankah?

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm