Imbau Pemerintah Jangan Hanya Andalkan Vaksin Covid-19 Gratis, Hotman Paris: Libatkan Swasta

5 Januari 2021 10:15 WIB
Imbau Pemerintah Jangan Hanya Andalkan Vaksin Covid-19 Gratis, Hotman Paris: Libatkan Swasta
Imbau Pemerintah Jangan Hanya Andalkan Vaksin Covid-19 Gratis, Hotman Paris: Libatkan Swasta ( IG @hotmanparisofficial)

Sonora.ID - Kabar datangnya vaksin Covid-19 ke Tanah Air memberikan pengharapan bagi penduduk Indonesia akan adanya solusi dan akhir dari pandemi yang hampir 1 tahun melanda Indonesia.

Sempat terjadi pembagian antara vaksin yang gratis dan berbayar, Presiden Jokowi akhirnya mengumumkan bahwa vaksin Covid-19 tersebut akan diterima oleh seluruh masyarakat Indonesia secara gratis.

Di sisi lain, pemerintah pun memastikan distribusi vaksin akan dilakukan secara merata dan bertahap, mulai awal tahun 2021 ini hingga Maret 2022 mendatang.

Baca Juga: Mungkinkah Seseorang Alergi Vaksin Covid-19? Berikut Panduan dari CDC

Melihat rentang waktu yang sangat panjang tersebut, pengacara sekaligus public figure, Hotman Paris menyarankan agar pemerintah melibatkan swasta.

Hal ini disampaikannya dalam video yang diunggah pada akun Instagram pribadinya, pihaknya menyarankan agar pemerintah memberikan izin masuknya vaksin Covid-19 dari pihak swasta.

“Saran saya kepada pemerintah, tetap ikutkan perusahaan swasta untuk mengimpor vaksin (Covid-19), agar berbagi tugas untuk mempercepat. Ayo kita percepat! Perusahaan swasta ikutkan,” ungkapnya memberikan saran untuk pemerintah.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Dr. Hotman Paris SH MH (@hotmanparisofficial)

Baca Juga: Jadi Orang Pertama, Bulan Depan Presiden Jokowi Disuntik Vaksin Covid-19

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm