15 Drama Korea Terbaik Sepanjang Tahun 2021, Wajib Banget Nonton!

26 Juni 2021 16:00 WIB
Drama Korea True Beauty
Drama Korea True Beauty ( Soompi)

Sonora.ID - Drama Korea telah menjadi salah satu hiburan yang cukup menjamur akhir-akhir ini.

Cerita menarik yang disuguhkan dalam drama Korea mampu menarik hati siapa saja yang melihatnya menjadi menyukainya.

Baru-baru ini situs web hiburan Korea Kpopmap membuat sebuah polling kepada penggemar soal drama Korea terbaik sejauh tahun 2021 ini.

Dari banyaknya drama Korea yang ada, ada 15 drama Korea yang dipilih penggemar paling bagus untuk ditonton.

Drama apa saja? Simak ulasannya di bawah ini.

Baca Juga: Rating Tinggi, Ini 10 Drama Korea Favorit di Situs Mydramalist

Mouse

Drama Korea Mouse

Drama ini dibintangi oleh Lee Seung Gi, Lee Hee Joon, Park Ju Hyun, dan Kyung Soo Jin.

Bercerita tentang Jung Ba-Reum seorang perwira polisi pemula, dan orang jujur ​​yang mencoba untuk mengejar keadilan. 

Dalam drama ini, ia menghadapi seorang pembunuh psikopat yang membuat seluruh bangsa dicekam ketakutan. Setelah peristiwa di acara itu, hidupnya benar-benar berubah.

Baca Juga: Drama Korea Kim Seon Ho 'Hometown Cha-Cha-Cha' Bakal Tayang di Netflix

Law School

Law School

Drama yang tayang perdana pada 14 April 2021 ini dibintangi oleh Kim Myung Min,  Kim Bum,  Ryu Hye Young, dan  Lee Jung Eun.

Bercerita di Sekolah Hukum Universitas Hankuk, drama ini menyoroti mahasiswa dan profesor di sekolah hukum yang menemukan kasus tidak biasa.

Baca Juga: Drakor Racket Boys Dinilai Rendahkan Indonesia, Lee Yong Dae: Orang Indonesia Ramah Banget

Taxi Driver

Taxi Driver Drama

Drama 'Taxi Driver' dibintangi oleh Lee Je Hoon, Esom, and Kim Eui Sung.

Berkisah tentang Kim Do-Ki yang lulusan Akademi Angkatan Laut dan menjadi Pejabat UDT. 

Namun, setelah ibunya dibunuh oleh seorang pembunuh berantai, dia akhirnya bekerja untuk Perusahaan Taksi Pelangi. 

Tapi perusahaan itu bukan perusahaan biasa: Mereka menawarkan layanan "panggilan balas dendam" khusus, di mana klien meminta mereka untuk membalas dendam dan Kim Do-Ki dan rekan kerjanya melakukan layanan tersebut.

Baca Juga: Drakor 'Racket Boys' Dianggap Merendahkan Indonesia, SBS Dituntut Minta Maaf

Navillera

Navillera

Sejumlah aktor dan aktris papan atas membintangi drama ini seperti Park In Hwan , Song Kang , Na Moon Hee dan Hong Seung Hee.

Bercerita tentang Sim Deok-Chool yang merupakan pensiunan pekerja kantor pos berusia 70 tahun, tapi memiliki impian seumur hidup untuk melakukan balet. 

Sayangnya, karena berbagai situasi dalam hidupnya, ia harus mengesampingkan mimpinya menjadi penari balet untuk bekerja secara normal untuk menghidupi keluarganya. 

Baca Juga: 'Kingdom: Ashin Of The North' yang Dibintangi Jun Ji Hyun Rilis Poster Baru

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm