Rilis Lagu 'Permission To Dance', BTS Sampaikan Pesan 'Selamat Tinggal COVID'

9 Juli 2021 15:55 WIB
BTS
BTS ( Soompi)

Sonora.ID - BTS baru saja merilis lagu baru 'Permission To Dance' sekaligus video musiknya pada Jum'at (9/7/2021).

Lagu ini jugamerupakan lagu utama untuk comeback album mereka bertajuk 'Butter'.

'Permission To Dance' merupakan lagu yang energik dan cerah dengan gerakan tarian yang menyenangkan.

Baca Juga: Lirik Lagu dan Terjemahan ‘Permission To Dance’ Milik BTS x Ed Sheeran

Saat pertama kali menontonnya, dijamin pasti kamu akan langsung jatuh cinta pada lagu ini.

BTS dalam video musik Permission To Dance

Dalam video musik terlihat BTS yang berubah menjadi 'Koboi' dengan berbagai gelembung ungu yang menyampaikan energi positif.

Berganti latar dengan konstum yang lebih cerah, BTS semakin segar dan semarak menyanyikan lagu 'Permission To Dance'.

Baca Juga: 7 Kata Mutiara dari Suga BTS, Bikin Kamu Semangat Jalani Hidup!

BTS dalam video musik Permission To Dance

Lagu ini ditulis langsung oleh Ed Sheeran dan Steve Mac yang memproduseri lagu tersebut.

Ini merupakan kolaborasi kedua BTS bersama Ed Sheeran setelah sebelumnya lagu 'Make It Right'.

Tidak hanya membawakan lirik dan melodi yang bermakna dan menyentuh hati pendengar, gambar yang disuguhkan dalam MV tersebut juga menyampaikan pesan masa depan yang cerah tentang berakhirnya pandemi Covid-19 di seluruh dunia.

Suasana tersebut tegambar pada saat orang-orang melepaskan maskernya, dan mulai menari dan bernyanyi tanpa dipisahkan oleh unsur apapun.

Baca Juga: Terbongkar Sudah, Mantan Trainee BigHit Beberkan Sifat Asli Anggota BTS

 

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm