Banjir Rob di Jalan Prona Siang Malam, Sungai Guring Masih 'Guring'

9 Desember 2021 17:25 WIB
Kawasan Prona Banjarmasin
Kawasan Prona Banjarmasin ( Smart FM Banjarmasin / Juma)

Contoh, satu kapal untuk meletakkan alat berat yang bertugas untuk mengeruk, satu kapal lagi untuk mengangkut hasil kerukan. 

"Kemudian kerukan yang dihasilkan, kami rasa juga tidak sebanding dengan biaya yang dikeluarkan. Maka dari itu, kami berharap ada pembebasan lahan," ucapnya. 

"Karena kalau cuma dikeruk, kami khawatir akan berimbas pada permukiman yang ada di bantaran sungai. Kalau kami nekat keruk, pondasi rumah warga bisa jadi menggantung," tekannya. 

Sungai Pekapuran dan Kelayan, menurut Thony adalah kunci agar kawasan Banjarmasin Timur dan Selatan tidak terdampak banjir. Dua sungai itulah yang menurutnya, harus dikeruk secara maksimal. 

"Sekali lagi, teknis pengerukannya itu yang masih kami pikirkan. Apakah bisa dilakukan pengerukan tanpa harus ada pembebasan kawasan. Kemudian, kalau toh pengerukan bisa dilakukan tanpa pembebasan kawasan, apakah tidak menimbulkan risiko terhadap bangunan di bantaran sungai," tuntasnya.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
Berbeda dengan daerah lain, banjir rob di kawasan Prona di Kelurahan Pemurus Dalam, Kec. Banjarmasin Timur tampaknya tidak mengalami penurunan.