Momen Pergantian Tahun, Disbudpar Banjarmasin Tak Menutup Siring

27 Desember 2021 14:20 WIB
Kawasan Siring Sungai Martapura
Kawasan Siring Sungai Martapura ( Smart FM Banjarmasin / Juma)

Terpisah. Satgas Covid-19 Banjarmasin telah merekomendasikan kepada Disbudpar Kota Banjarmasin untuk menutup kawasan siring wisata.

Hal tersebut dilakukan tidak lain untuk mengurangi kemungkinan berkumpulnya massa di satu titik, yakni Siring wisata Banjarmasin. 

"Kamis sudah menyampaikan rekomendasi tersebut ke Disbudpar untuk malam tahun baru siring itu ditutup," ujar Machli Riyadi, Juru Bicara Satgas Covid-19 Banjarmasin kepada awak media, Senin (27/12).

Rekomendasi penutupan siring tersebut disampaikan agar jangan sampai momen malam pergantian tahun menjadi tempat lonjakan kasus Covid-19 di Banjarmasin.

"Kita mengkhawatirkan kalau itu di buka. Pastinya masyarakat kita di Banjarmasin pasti kesana. Maka bisa berpotensi menjadi lonjakan kasus Covid-19," tutupnya.

Baca Juga: Mantan Pejabat Pemko Nahkodai IPSI Banjarmasin, Ini Targetnya

 

PenulisJumahudin
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Pemko Banjarmasin memastikan, bahwa tidak ada penutupan objek wisata siring sungai Martapura pada momen pergantian pergantian tahun.