Sering Diabaikan, Awas Kebiasaan Ini Bisa Hapus Amalan yang Telah Dilakukan

30 Maret 2022 16:29 WIB
Ustad Abdul Somad saat memberikan tausiyah kepada warga binaan di Lapas Kelas 2A Pontianak
Ustad Abdul Somad saat memberikan tausiyah kepada warga binaan di Lapas Kelas 2A Pontianak ( Sumber Foto: Indri Rizkita)

Kebiasaan atau perbuatan ini merupakan salah satu diantara hal yang sangat di benci oleh Allah SWT.

Hal inilah yang menyebabkan perbuatan ini termasuk kedalam dosa besar dan mampu menghapus amalan baik yang dilakukan sebelumnya.

Perbuatan syirik merupakan sebuah kegiatan mempersekutukan Allah atau menduakan Allah. Contohnya, lebih mempercayai dukun daripada Allah.

Bahkan, dosa syirik juga tidak diampuni oleh Allah sebagaimana dalam Al-Qur’an Surat An-Nisa ayat 48 yang artinya:

“Sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni dosa syirik, dan Dia mengampuni segala dosa yang selain dari (syirik) itu, bagi siapa yang dikehendaki-Nya. Barangsiapa yang mempersekutukan Allah, maka sungguh ia telah berbuat dosa yang besar”.

Maka, jika melakukan perbuatan syirik ini, semua amalan atau pahala yang telah didapatkan bisa terhapus.

Jadi, jauhilah perbuatan syirik ini supaya semua pahala tidak terhapus.

Baca Juga: Mantan Menteri Informatika dan Komunikasi Sebut Hanya Orang Bodoh dan Syirik yang Percaya Pawang Hujan

Perbuatan Hasad

Hasad sendiri secara harfiah merupakan sebuah perbuatan yang masuk kedalam jenis penyakit ayi.

Dimana salah satu bagian dari perbuatan hasad adalah adanya rasa iri hati bahkan sampai dengki kepada seserang.

“Jadi, ini perbuatan yang tak senang menengok orang lain dapat nikmat,” kata Ustadz Abdul Somad.

Sifat buruk hati ini bisa memakan amal sholeh seperti sholat, zakat, haji, umroh, baca Al-Qur’an.

Cara Mengembalikan amalan yang telah terhapus

Cara terbaik untuk mengembalikannya yaitu dengan cara taubat nasuha, beriman dan beramal sholeh.

Tentunya, perbuatan syirik dan hasad juga harus tetap dijauhi.

Baca Juga: Niat Sholat Tahajud, Waktu yang Tepat Melakukan serta Tata Caranya

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm