Doyang Buang Makanan! 5 Negara Penghasil Limbah Makanan Terbanyak

5 Mei 2022 23:16 WIB
( )

Semarang, Sonora.ID – Sampah atau limbah merupakan bahan sisa yang tidak lagi digunakan oleh manusia.

Keberadaan sampah ini menjadi tanggung jawab setiap negara untuk mengelolanya. Jenis limbah ada bermacam-macam seperti limbah plastik, limbah industrdan limbah sisa makanan.

Meskipun makanan merupakan kebutuhan pokok manusia untuk bertahan hidup, namun tidak jarang ada orang yang menyisakan makanannya dan kemudian membuang makanan tersebut ke tempat sampah.

Limbah makanan tersebut menumpuk dan menjadi problematika baru di berbagai negara.

Penasaran negara mana sajakah yang warganya sering membuang sisa makanan? Simak selengkapnya disini.

Baca Juga: 5 Negara Paling Kotor di Dunia! Aman, Indonesia Nggak Termasuk Katanya

Denmark

Denmark dikenal dengan warga negaranya yang hidup mewah. Kehidupan disana dapat dikategorikan sangat baik sebab pemerintah setempat menjamin fasilitas kesehatan dan transportasi bagi warganya.

Meskipun banyak orang mengidam-idamkan untuk tinggal di Demark, negara ini ternyata memiliki caatatan buruk perihal limbah sisa makanan.

Limbah-limbah ini berasal dari bahan sisa yang dibuang oleh restoran, kafe hingga rumahan.

Beberapa sumber menyebutkan bahwa salah satu penyebab banyaknya sampah makanan di Denmark adalah makanan yang kadaluarsa.

Belanda

Hampir mirip dengan Denmark, Negara Belanda pun juga memiliki permasalahan tentang limbah makanan.

Belanda dikenal dengan banyaknya restoran dan kafe yang menjual olahan makanan.

Pemerintah Belanda menghimbau wargannya untuk menghemat peggunaan bahan makanan demi meminimalisir sampah.

Makanan yang paling banyak dibuang warga di negara ini adalah sisa olahan susu, sup hingga makanan berlemak.

Amerika Serikat

Negara yang dikenal dengan julukan  Negeri Paman Sam tersebut turut andil dalam menyumbang sampah makanan terbesar di dunia.

Amerika digadang-gadang memproduksi makanan dengan jumlah paling banyak di dunia.

Akan tetapi dengan kegiatan tersebut Amerika turut serta menghasilkan limbah sisa makanan dengan catatan 150 ton limbah setiap harinya.

Limbah tersebut berupa bahan sisa dari restoran, kafe dan hasil dari pertanian seperti jagung, tebu, aneka sayur dan buah.

Baca Juga: 4 Negara Ini Siap Bayar Mahal Jomblo yang Mau Nikahi Warga Negaranya, Anda Siap?

Kanada

Kanada terkenal sebagai negara yang sangat damai. Kanada dikategorikan sebagai negara yang aman dengan tingkat kejahatan yang sangat minim.

Namun rupanya negara ini juga tidak lepas dari permasalahan limbah makanan. Kota penymbang sampah makanan terbesar di negara ini adalah Toronto.

Fakta tersebut berkaitan dengan banyaknya pasokan makanan di negara tersebut.

Namun semenjak masa pandemi covid19 warga Kanada mulai merubah sikap dengan lebih menghargai bahan makanan yang tersedia.

Norwegia

Negara ini menjadi salah satu penymbang limbah makanan terbanyak dengan 350 ribu ton makanan dibuang per tahun.

Berdasarkan data dari Visit Norway, hasil tersebut belum termasuk makanan yang dibuang dari restoran dan kafe.

Untuk mengatasi permasalahan tersebut, beberapa organisasi di Norwegia mendorong pemilik restoran dan hotel untuk beralih ke bahan makanan yang ramah lingkungan dan juga menghimbau untuk membagikan makanan sisa kepada masyarakat yang lebih membutuhkan.

Baca Juga: 10 Negara dengan Miliarder Terbanyak di Tahun 2022, Paling Banyak di Amerika Serikat!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm