Ibu-ibu Tolong Jangan Sepelekan, 5 Hal yang Pantang Dilakukan di Rice Cooker! Keluarga Bisa Celaka

4 Juni 2022 10:00 WIB
Ilustrasi cuci beras
Ilustrasi cuci beras ( Istock)

Mungkin memang akan jadi lebih ribet, tapi cara ini bisa membantu menjaga lapisan anti lengket supaya nggak cepat mengelupas sehingga rice cooker bisa digunakan untuk jangka waktu yang lama.

Baca Juga: Ini Cara Tepat Dapatkan Air Cucian Beras, Efektif Bikin Wajah Kinclong

Lakukan ini sesaat setelah nasi di rice cooker matang

Saat nasi baru saja matang, jangan lupa langsung aduk-aduk nasi.

Hal ini bertujuan agar uap air dan air yang ada pada sela-sela nasi dapat tersebar merata dan mengurangi resiko nasi cepat menjadi kering.

Kemudian Tutup rapat penutup rice cooker supaya tidak ada udara yang keluar masuk ke dalam rice cooker yang akan membuat nasi cepat basi.

Selain itu, udara ruangan mengandung oksigen yang dapat mempercepat proses pembusukan nasi.

Nah Anda sudah tidak perlu khawatir lagi nasi yang Anda masak cepat kering dan menguning atau bahkan cepat basi.

Jangan Simpan Sendok Nasi dalam Rice Cooker

Anda yang suka menyimpan centong nasi di dalam rice cooker harus berubah dari sekarang.

Soalnya, centong nasi bisa berubah jadi berbahaya kalau terus disimpan di rice cooker.

Penyebabnya karena tak semua centong nasi terbuat dari bahan tahan panas.

Panas hanya saat mengambil sendok mungkin masih aman.

Tapi, kebanyakan dari kita menyimpan centong nasi dalam rice cooker dalam keadaaan keep warm.

Dalam kondisi ini, centong nasi yang terbuat dari plastik itu terus terusan terkena panas dalam waktu yang lama.

Itu sebabnya, perhatikan deh, beberapa centong nasi bahkan ada yang berubah warna dari putih menjadi kekuningan.

Jangan menutup nasi terlalu lama

Jangan biarkan nasi dalam keadaan terus tertutup setelah nasi matang.

Karena uap panas yang terkurung dalam alat menanak nasi akan tetap berputar di dalam dan membuat proses pemasakan nasi tetap berlangsung meskipun api sudah dimatikan.

Hal ini akan membuat nasi menjadi lebih lembek.

Sebaiknya setelah nasi matang, biarkan tertutup selama 10 menit, kemudian hilangkan uap panasnya dengan cara meratakannya dengan garpu secara merata agar uap panasnya keluar dan nasi menjadi lebih pulen.

Baca Juga: Begini Cara Mencuci Beras yang Benar, Supaya Nutrisinya Nggak Hilang!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm