4 Efek Gas Air Mata Pada Kesehatan; Katarak Hingga Kematian Bisa Terjadi

3 Oktober 2022 11:30 WIB
Efek Gas Air Mata
Efek Gas Air Mata ( Unsplash)
  • tersedak
  • terbakar dan gatal pada hidung dan tenggorokan Anda
  • kesulitan bernapas
  • batuk
  • mengeluarkan air liur
  • sesak dada
  • mual
  • muntah
  • diare
  • gagal nafas

Di kasus yang parah, terkena gas air mata dengan konsentrasi tinggi atau paparan di ruang tertutup atau untuk jangka waktu yang lama dapat berisiko pada kematian.

Baca Juga: BEI Luncurkan Produk Investasi Baru Waran Terstruktur, Ini Detailnya

4. Efek lainnya

Bila terkena gas air mata terus-menerus atau berulang, maka bisa menyebabkan gejala gangguan stres pasca-trauma (PTSD) menurut Physicians for Human Rights. 

Selain itu, gas air mata yang terpapar pada manusia bisa berakibat pada denyut jantung atau tekanan darah yang meningkat.

Pada orang dengan kondisi jantung tidak sehat, maka bisa menyebabkan serangan jantung atau kematian.

Kemudian, tertabrak tabung gas air mata bisa menyebabkan cedera traumatis. 

Adapun penelitian yang menunjukkan bahwa paparan gas air mata bisa meningkatkan risiko keguguran atau kelainan janin pada hewan.

Kendati begitu, tidak ada penelitian pada manusia yang cukup untuk mengetahui bagaimana gas air mata bisa mempengaruhi perkembangan janin pada manusia.

Itulah 4 efek gas air mata, waspada dalam penggunaannya sangat dibutuhkan.

Baca berita update lainnya di Sonora.id dari Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm