Aneka Resep Masakan Sehari-Hari, Anti Bosan dan Bervariasi Banget

1 November 2022 15:38 WIB
Illustrasi Aneka Resep Masakan Sehari Hari, Anti Bosan dan Bervariasi Banget
Illustrasi Aneka Resep Masakan Sehari Hari, Anti Bosan dan Bervariasi Banget ( freepik)

Cuci bersih daging ayam dan lumuri dengan jeruk nipis diamkan kurang lebih 10 menit

Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun salam, daun jeruk, dan sereh, aduk sampai bumbu matang, masukkan ayam, aduk rata, masak sampai berubah warna, tambahkan garam dan kaldu

Masukkan santan encer dan air, masak dengan api sedang sampai daging ayam empuk

Setelah kuah menyusut dan daging ayam empuk, masukkan santan kental, masak sambil terus diaduk sampai santan mendidih dan bumbu meresap.

Baca Juga: Resep Perkedel Kentang yang Lezat dan Tidak Mudah Hancur, Yuk Bikin!

3. Nasi Liwet Teri

Bahan:

- 350 gram beras

- air secukupnya

- 4 batang Serai, geprek

- 3 cm lengkuas, geprek

- 3 lembar daun salam

- 4 lembar daun jeruk

- 150 gram teri, goreng kering

- 3/2 sdt garam

- 1 sdt kaldu bubuk non msg

- minyak goreng

Bumbu iris:

- 6 buah bawang merah

- 3 siung bawang putih

- 4 buah cabai keriting

- 5 buah cabai rawit merah

- 4 buah cabai hijau

Cara membuat:

Tumis bawang merah dan bawang putih, masukkan cabai hingga layu. Masukkan daun salam, sereh, dan daun jeruk. Masak hingga wangi. Angkat dan sisihkan.

Masukkan beras ke rice cooker, tuang air, masukkan tumisan bumbu iris, garam, dan kaldu bubuk. Aduk rata. Masak hingga matang.

Masukkan teri, tutup lagi. Diamkan selama 10 menit. Aduk rata dan sajikan.

Baca Juga: Resep Tempe Mendoan yang Renyah ala Penjual, Cocok Jadi Ide Jualan

4. Fuyunghai

Bahan:

- 100 gram udang cincang/daging ayam

- 3 butir telur ayam

- kol, diiris tipis

- 1 buah wortel (ukuran sedang, iris korek api)

- 1 batang daun bawang diiris tipis

- 2 sdm tepung tapioka

- 1 sdt garam

- 1 sdt lada bubuk

- sdt kaldu bubuk

Bahan saus:

- wortel dan polong secukupnya

- 1 buah tomat (potong dadu)

- 2 siung bawang putih cincang

- 100 gram bawang bombay (iris tipis)

- 2 sdm saos tomat

- garam gula merica secukupnya

- 2 sdt maizena larutkan dengan sedikit air

- air secukupnya

Cara membuat:

Buat saus: tumis bawang bombay, masukkan bawang putih, potongan tomat, saos tomat, lalu beri sedikit air. Masukkan wortel dan kacang polong. Beri gula, garam, dan lada bubuk. Masak sampai saus mendidih. Tuang maizena cair, aduk sampai saus mengental, matikan api dan sisihkan.

Kocok telur, masukkan udang cincang/daging ayam, kol, wortel, daun bawang, sedikit garam, lada bubuk, dan kaldu bubuk, dan tepung tapioka. Aduk hingga rata.

Goreng telur seperti biasa. Tunggu hingga kering dan matang merata. Tuangi telur dengan saus asam manis secukupnya.

Baca Juga: Resep Ayam Rica-Rica Kemangi yang Sedap dan Menggugah Selera

Baca Juga: Resep Tempe Mendoan yang Renyah ala Penjual, Cocok Jadi Ide Jualan

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm