Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Menurut Peta: Letak, Luas, dan Kondisi Alam

14 November 2022 11:55 WIB
Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Menurut Peta
Kondisi Geografis Pulau Papua dan Maluku Menurut Peta ( pixabay)

Letak Geografis Pulau Papua

Letak geografis Pulau Papua meliputi beberapa batas laut dan batas daratnya.

Batas laut Pulau Papua meliputi:

  • Sebelah utara: Laut Filipina
  • Sebelah selatan: Laut Arafuru
  • Sebelah timur: Samudra Pasifik
  • Sebelah barat: Laut Arafuru dan Laut Banda

Batas darat Pulau Papua meliputi:

  • Sebelah utara: Kepulauan Palau
  • Sebelah selatan: Negara Australia
  • Sebelah timur: Negara Papua Nugini
  • Sebelah barat: Kepulauan Maluku

Baca Juga: 7 Contoh Pendekatan Keruangan dalam Geografi: Materi Kelas 10 SMA

Luas Pulau Papua

Pulau Papua merupakan pulau terluas ke-1 di Indonesia dan merupakan pulau terluas ke-2 di dunia setelah Greenland.

Luas wilayah Pulau Papua diperkirakan mencapai 785.753 kilometer persegi, yang sebagian masuk ke wilayah NKRI dan sebagian lainnya masuk ke wilayah Papua Nugini.

Keadaan Alam di Pulau Papua

Keadaan alam di Pulau Papua yang bisa diamati pada peta meliputi beberapa kenampakan geografis seperti dari gunung, sungai, dataran rendah dan pantai.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm