Halang Rintang Ala Militer! Lomba HTF Sungai Diikuti Puluhan Peserta

11 Desember 2023 16:16 WIB
Peserta HTF Sungai
Peserta HTF Sungai ( Smart FM Banjarmasin/Juma)

Ia pun berharap, lomba semi militer seperti ini dapat diselenggarakan dan diikuti generasi muda.

"Seperti anak-anak muda dan anak sekolahan. Karena lomba ini merupakan olahraga sekaligus hiburan masyarakat," tuturnya.

Baca Juga: BRI Kanca Limboto Simpan Segudang Bakat Seni Dansa 

Tak hanya itu, hadirnya lomba ini sekaligus memperkenalkan kearifan lokal di Bumi Lambung Mangkurat. 

"Makanya ada lomba mendayung, sesuai kearifan lokal di Kalsel mendayung. Kalau di Banjarmasin itu 'Kayuh Baimbai'. Yakni mendayung bersama mencapai tujuan," jelasnya.

Kedepan, Danrem mengatakan jika akan kembali menggelar kegiatan yang menyentuh masyarakat Kalsel. Khususnya kearifan lokalnya. 

"Ini guna mengeratkan kita TNI, khususnya Korem 101/Antasari kepada masyarakat Kalsel," tutupnya.

Baca Juga: 35 Ide Lomba Hari Guru Nasional 2023: Menarik, Seru, dan Mendidik

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Sebanyak 53 tim mengikuti How To Fighter (HTF) Sungai dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) Korem 101/Antasari ke 62 di Sungai Martapura Depan Korem 101/Antasar, Senin (11/12).