Syarat Ganti Alamat di KTP yang Perlu Diketahui, Tanpa Ribet

9 Januari 2024 23:59 WIB
Illustrasi foto ktp
Illustrasi foto ktp ( )

KK

E-KTP

Kartu Izin Tinggal Tetap (bagi WNA)

Surat keterangan/bukti perubahan peristiwa kependudukan (dalam hal ini surat keterangan pemekaran wilayah).

Cara Ganti Alamat KTP

Bila dokumen yang disyaratkan sudah lengkap, berikut cara mengganti alamat di KTP:

1. Pindah domisili di kabupaten/kota yang sama

Masyarakat tidak perlu membawa surat pengantar dari RT/RW maupun kelurahan.

Membawa KK ke Kantor Dukcapil.

Mengisi formulir Pendaftaran Perpindahan Penduduk.

2Pindah domisili ke kabupaten/kota maupun provinsi lain

Membawa KK.

Mengisi formulir Pendaftaran Perpindahan Penduduk.

Dinas Dukcapil daerah asal akan menerbitkan Surat Keterangan Pindah (SKP).

Setelah itu, SKP dapat digunakan untuk melapor ke Dinas Dukcapil daerah tujuan untuk diterbitkan dokumen kependudukannya, seperti KK, e-KTP, dan Kartu Identitas Anak (KIA).

3. Pemekaran wilayah

Mendatangi Dinas Dukcapil setempat.

Membawa kelengkapan persyaratan KK, e-KTP, Kartu Izin Tinggal Tetap (bagi WNA).

Membawa surat keterangan/bukti perubahan peristiwa kependudukan (dalam hal ini surat keterangan pemekaran wilayah).

Mengisi formulir Surat Pernyataan Perubahan Elemen Data.

Sebagai informasi tambahan, mengurus pergantian alamat di KTP bisa diwakilkan.

Artinya, jika yang bersangkutan berhalangan untuk datang ke Dukcapil, proses ganti alamat KTP dapat diwakilkan.

Baca Juga: Siap Berpartisipasi di Pemilu, Pelajar SMA di Luwu Mulai Rekam e-KTP

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm