100 Nama Bayi yang Lahir di Hari Idul Fitri: Islami, Unik, dan Indah

10 April 2024 14:05 WIB
Kumpulan rangkaian nama bayi yang lahir di Hari Raya Idul Fitri untuk perempuan maupun laki-laki sebagai referensi.
Kumpulan rangkaian nama bayi yang lahir di Hari Raya Idul Fitri untuk perempuan maupun laki-laki sebagai referensi. ( Pixabay)

Sonora.ID - Hari Raya Idul Fitri menjadi salah satu momen yang sangat dinanti-nantikan oleh umat Muslim di seluruh dunia.

Di Hari Raya Idulfitri atau Hari Kemenangan ini umat Muslim diselimuti dengan kebahagiaan lantaran di momen inilah kita bisa berkumpul bersama keluarga dan saling memaafkan.

Tak sedikit kebahagiaan umat Muslim kian bertambah di Hari Idul Fitri karena hadirnya anggota keluarga baru, si bayi mungil yang lahir di hari yang suci ini.

Dianugerahi buah hati di momen yang sakral ini tentu para orang tua berharap sang anak bisa tumbuh menjadi pribadi yang taat agama.

Harapan serta doa orang tua tersebut selalu diselipkan dalam rangkaian nama indah yang mereka berikan untuk buah hati tercintanya.

Seperti kumpulan nama bayi yang lahir di Hari Idul Fitri di bawah ini yang memiliki makna yang indah serta penuh kebahagiaan.

Baca Juga: 200 Nama Bayi Lahir di Ramadhan dan Artinya: Untuk Perempuan dan Laki-Laki

Nama Bayi yang Lahir di Hari Idul Fitri: Islami, Unik, dan Indah

Perempuan

  1. Annisa Fitriani: Seorang perempuan yang memiliki kesucian.
  2. Husna Fitriana: Seorang perempuan yang senantiasa berbuat kebaikan dan diberkahi kesucian.
  3. Safa Fauziah: Sebuah kemenangan murni.
  4. Dafna Mumtazah: Sebuah kewenangan yang istimewa.
  5. Zafina Aleeza: Sebuah kemenangan yang disambut dengan sukacita.
  6. Rania Arshiya: Seorang pemenang yang hebat.
  7. Neilina Faiha: Seorang pemenang yang memiliki banyak kelebihan.
  8. Al-Hasanah: kebaikan
  9. Zafira Alesha: Seorang pemenang yang senantiasa dilindungi oleh Allah.
  10. Athiyyah Fataya: Sebuah pemberian berupa kemenangan.
  11. Faisha Nahda: Sebuah kemenangan yang mulia.
  12. Kelila Fajriah: Sebuah kemenangan di pagi hari.
  13. Fatiyya Umaiza: Sebuah kemenangan yang cerah.
  14. Zhafrah Myesha: Seseorang yang dikaruniai kemenangan dalam hidupnya.
  15. Fauzia Bashera: Sebuah kemenangan yang diiringi kebahagiaan.
  16. Arania Daphnia: Seorang ratu kemenangan.
  17. Fikriyah: perempuan baik dan bijak
  18. Widad Fauziyah: Wanita yang dengan kasih sayang mendapat kemenangan.
  19. Fitriani Nafisa: Seorang putri yang diberkahi kesucian.
  20. Kamila Zhafirah: Seorang perempuan sempurna yang diberkahi kemenangan.
  21. Jamilla Kareema: Wanita cantik yang terhormat.
  22. Aaira: yang pantas untuk dihormati
  23. Fitria Ameira:Seorang perempuan pemimpin yang kembali ke fitrah.
  24. Fitri Jamilla: Seorang perempuan cantik yang kembali suci.
  25. Rifaya Fitri: cerdas dan kembali suci.
  26. Shakila Fitri: cantik dan kembali suci.
  27. Fitri Amara: Seorang perempuan terhormat yang kembali suci.
  28. Fitri Syazani: Seorang perempuan cerdas yang suci kembali.
  29. Halwah Fitri: manis dan kembali suci.
  30. Fadhilah: keutamaan, kemuliaan
  31. Alvina: sahabat yang mulia dan bijaksana
  32. Fitri Tazkia: Seorang perempuan istimewa yang suci kembali.
  33. Fitri Nisrina: Seorang perempuan yang suci kembali seperti bunga mawar putih.
  34. Fitri Izzati: Seorang perempuan suci dan mulia.
  35. Keyla Fitri: mahkota dan kembali suci.
  36. Nazua Fitri: bersemangat dan kembali suci.
  37. Jelita Fitri: sangat cantik dan kembali suci.
  38. Zhara Fitri: seorang putri dan kembali suci.
  39. Zea Fitri: bersinar dan kembali suci.
  40. Fitri Nadhifah: Seorang perempuan yang kembali suci dan bersih.
  41. Qaila Fitri: mahkota dan kembali suci.
  42. Fitri Tanisha: Seorang perempuan suci yang dilimpahi kebahagiaan.
  43. Fitri Chairunnisa: Seorang perempuan baik yang kembali suci.
  44. Inaya Fitriani: Seorang anak perempuan suci yang merupakan pemberian dari Allah SWT.
  45. Khainuna Fitri: menjadi seseorang yang kembali suci.
  46. Radya Fitri: cantik dan kembali suci.
  47. Maisara Fitri: kekayaan dan kembali suci.
  48. Mysha Fitri: bahagia sepanjang hidup dan kembali suci.
  49. Lathifah Fitri: lemah lembut dan kembali suci.
  50. Fira: pemenang yang sukses

Laki-Laki

  1. Shajee Fitra: laki-laki yang berani dan kembali suci.
  2. Fitra Shameer: kembali suci dan muda.
  3. Sharif Fitra: jujur dan kembali suci.
  4. Faiz Raya Syawal: yang mendapatkan kemenangan besar di bulan syawal
  5. Fitrah Hasani: yang suci, baik dan sholeh
  6. Khair Ahmadi: pengikut Nabi Muhammad yang baik
  7. Cendikia Abdullah: hamba Allah yang cerdas
  8. Muhammad Hafidz: yang bisa meneladani Nabi Muhammad SAW dan jadi penghafal Al-quran
  9. Syawal Rafardhan: yang lahir di bulan Syawal, tinggi derajatnya, bercahaya, tak ternilai, berkilau
  10. Adib Kemal Imani: yang baik budinya dan sempurna
  11. Atha Noor Syawal: anugerah cahaya di bulan syawal
  12. Azmal Fitra: kuat, tangguh, dan kembali suci.
  13. Farris Fitra: kuat, tangguh, dan kembali suci.
  14. Chawish Fitra: seorang pemimpin kelompok dan kembali suci.
  15. Fitra Cheydan: kembali suci dan damai atau sabar.
  16. Fitra Chakir: kembali suci dan yang terpilih.
  17. Afnan Fitra: nama bunga di surga dan kembali suci.
  18. Fitra Eiram: kembali suci dan surga.
  19. Aswat Fitra: batu surga dan kembali suci.
  20. Fitra Jafin: kembali suci dan surga.
  21. Miraz Fitra: perjalanan ke surga ke tujuh dan kembali suci.
  22. Rayhan Fitra: salah satu nama pintu surga dan kembali suci.
  23. Muzib Fitra: surga dan kembali suci.
  24. Fitra Arsman: kembali suci dan pangeran di surga.
  25. Fitra Abenego: kembali suci dan berkilau.
  26. Aarib Fitra: sehat, tampan, dan kembali suci.
  27. Ali Fitra: kekuatan dan kembali suci.
  28. Amir Fitra: pemimpin dan kembali suci.
  29. Althaf Kareem: anak yang lembut dan mulia
  30. Musthafa Khairil: yang terpilih karena kebaikannya
  31. Tsabit Hasan: yang istiqomah dan baik
  32. Raka Zaidan: kakak yang diberikan kelebihan
  33. Shidqi Rabbani: yang benar, baik dan sholeh
  34. Ihsan Maulana: pemimpin pelindung yang baik
  35. Cahaya Nabhan: yang bercahaya dan mulia hidupnya
  36. Aqlan Muhammad: yang bijaksana seperti Nabi Muhammad SAW
  37. Razqa Syawal: rezeki di bulan syawal
  38. Iman Kamil Purnama: yang imannya sempurna seperti bulan purnama
  39. Ghifari Maherza: yang pemaaf, cerdas, baik dan sehat
  40. Nizam Zubair: pemimpin yang gagah dan pintar
  41. Ahza Rahardian: yang beruntung, sejahtera, makmur dan bercahaya
  42. Haidar Afkari: yang pemberani dan bijaksana
  43. Fitra Arsalan: nama yang bermakna kembali suci dan singa.
  44. Atfat Fitra: kasih sayang dan kembali suci.
  45. Fitra Baheer: kembali suci dan orang yang cerdas.
  46. Cairo Fitra: kejayaan dan kembali suci.
  47. Fitra Camil: kembali suci dan sempurna.
  48. Daanish Fitra: berpengetahuan luas dan kembali suci.
  49. Dzevad Fitra: kemuliaan dan kembali suci.
  50. Ehsan Fitra: kebaikan, persatuan, dan kembali suci.

Itulah kumpulan rangkaian nama bayi yang lahir di Hari Raya Idul Fitri untuk perempuan maupun laki-laki sebagai referensi.

Baca Juga: 70 Nama Bayi Laki-Laki 2 Kata dalam Al Quran dengan Artinya yang Indah

Baca artikel dan berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm