Find Us On Social Media :
Contoh proposal usaha atau bisnis. (Freepik.com)

7 Contoh Proposal Usaha Lengkap Untuk Berbagai Bidang dan Strukturnya

Arista Estiningtyas - Jumat, 31 Maret 2023 | 13:00 WIB

Sonora.ID - Proposal usaha merupakan sebuah permohonan secara tujuan yang diciptakan dengan tujuan untuk memberikan penawaran untuk menjalankan usaha bersama dengan sponsor yang dituju.

Selain untuk menawarkan kerja sama, proposal usaha ini juga dapat digunakan untuk memperkenalkan usaha yang dijalankan serta memohon kesempatan untuk bergabung bersama sebuah komunitas atau pameran.

Ada beberapa proposal usaha atau bisnis yang dapat digunakan sesuai dengan kebutuhan di antaranya adalah sebagai berikut.

Baca Juga: 5 Contoh Proposal Kegiatan Ramadhan 2023 Lengkap Untuk Berbagai Acara

Struktur Proposal Usaha

Sebuah proposal bisnis pun biasanya memiliki bagian-bagian atau unsur-unsur yang membangunnya di antaranya seperti berikut ini.

Contoh Proposal Usaha

Berikut ini pun kumpulan contoh proposal usaha untuk berbagai bidang usaha, dikutip dari berbagai sumber.

Contoh 1

Proposal Usaha Kuliner Ayam Geprek

Ayam Geprek Gepruk

Perencanaan Produk

Usaha ini bergerak dalam pembuatan ayam geprek yang saat ini memang sedang hits dan  sangat disukai masyarakat.

Keunggulan Produk 

Ayam geprek mudah untuk dibuat, bahannya mudah didapatkan, dan harganya pun terjangkau.

Bahan dan Alat

Cara Pembuatan

Perkiraan Biaya yang Dibutuhkan:

Kompor Gas 2 Tungku: Rp700.000

Wajan Untuk Menggoreng: Rp200.000

Kulkas: Rp2.000.000

Rice Cooker: Rp300.000

Etalase: Rp850.000

Cobek dan Ulekan: Rp100.000

Tabung Gas 3 Kg: Rp350.000

Spanduk 3 x 1 M: Rp100.000

Blowtorch: Rp60.000

Total: Rp5.210.000

Penutup

Demikian proposal bisnis ini kami buat, semoga dapat menjadi sebuah acuan. Kami mengharapkan bantuan dan dukungan dari berbagai pihak dalam mendirikan usaha ini. Terima kasih.

Contoh 2

Proposal Penawaran Usaha Kuliner Kue Kekinian

Nama Usaha Kuliner : Kue Kekinian

Pemilik Usaha Kuliner : Jonathan Putra

Lokasi Usaha Kuliner : Jl. Pasar Baru No. 14 Bandung Kota, Jawa Barat

Pendahuluan

1.1 Latar Belakang

Kue Kekinian merupakan sebuah usaha di bidang kuliner yang sudah berdiri sejak tahun 2013. Usaha tersebut pertama kali dibuat oleh Jonathan Putra setelah menyelesaikan pendidikannya di Unpad pada tahun 2012.

Kue Kekinian memproduksi aneka kue dengan sentuhan modern yang sangat cocok dengan lidah konsumen di Indonesia, terutama bagi kalangan anak remaja.

1.2 Visi Usaha