Banyak Nilai-nilai Positif yang Bisa Diambil dari Gerakan Pramuka

15 Agustus 2021 10:15 WIB
Ilustrasi Pramuka
Ilustrasi Pramuka ( Tribunnews.com)

Palembang, Sonora.ID - Hari Sabtu tanggal 14 Agustus 2021 gerakan pramuka Indonesia merayakan HUT nya yang ke 60 tahun.

Dr. Abdul Hadi, MA, Wakil Ketua Majelis Pembimbing Gugus Depan UIN Raden Fatah/ Wakil Rektor II UIN Raden Fatah kepada Sonora FM Palembang (14/08/2021) menceritakan sejarah berdirinya gerakan pramuka di Indoenesia.

“Pramuka hadir 16 tahun setelah Indonesia merdeka. Tanggal 14 Agustus 1961, ketika Presiden Sukarno melantik Mapimnas (majelis pembimbing nasional) kwartir nasional harian gerakan pramuka tingkat nasional. Ini merupakan titik awal lahirnya gerakan pramuka di Indonesia,” ujarnya.

Ia menambahkan seiring perkembangan zaman, sekarang dasar gerakan pramuka berdasarkan UUD No 12 Tahun 2010 tentang gerakan pramuka.

Baca Juga: Bupati Dodi Reza Disematkan Lencana Melati oleh Kwarnas Gerakan Pramuka

Di dalamnya banyak hal diatur tentang pramuka sebagai pemandu, memandu bangsa, pelopor membentuk generasi bangsa yang berkarakter.

“Pramuka penting, disaat anak muda disajikan banyak tontonan dan godaan yang berseliweran, pramuka menjadi pandu untuk membentuk karakter agar mereka bertakwa dan memiliki kemandirian hidup dan kepedulian terhadap lingkungan,” tukasnya.

Ia mengaku prihatin dengan kondisi sekarang, bahwa yang mewajibkan mahasiwanya mengikuti pramuka hanya fakultas berbasis keguruan saja.

Pendidikan pramuka  hanya sebagai pendidikan ekstrakurikuler saja, sehingga tidak dianggap.

Baca Juga: Gerakan Pramuka Peduli, Kwarcab Denpasar Terjunkan Relawan Dukung Dapur Umum Kota Denpasar  

Halaman Berikutnya
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm