Potret Miris Pendidikan Banjarmasin: SDN Inklusi Benua Anyar 4 Kondisinya 'Tak Wajar'

29 September 2021 19:55 WIB
Guru SDN Inklusi Benua Anyar 4 saat menunjukan ruang sekolah
Guru SDN Inklusi Benua Anyar 4 saat menunjukan ruang sekolah ( Smart FM Banjarmasin / Juma)

Banjarmasin, Sonora.ID - Potret miris dunia pendidikan kembali didapati redaksi Smart FM Banjarmasin.

Kali ini, di SDN Inklusi Benua Anyar 4 yang berlokasi di jalan Benua Anyar GG. Pahlawan Perintis, Kel. Benua Anyar, Kec. Banjarmasin Timur.

Dari hasil pantauan ke lokasi Rabu (29/09), tak ada menunjukan tanda-tanda kerusakan di sekolah tersebut. Aktivitas di sekolah pun terlihat berjalan seperti biasanya.

Baca Juga: Pemkot Surabaya Buka Pendaftaran Pendidikan Diklat Sepak Bola bagi Pelajar

Namun jika dilihat lebih jauh, pemandangan miris dapat disaksikan. Dari sekian ruang sekolah, ada enam ruangan yang kondisinya rusak parah.

Dimana fasilitas seisi ruangan seperti bangku dan meja berserakan menjadi satu. Bahkan plafon juga terlihat berlobang dan terkoyak.

Diperparah lagi dengan musibah banjir besar di awal 2021 lalu. Hingga menjadikan enam ruang sekolah yang berbahan dasar kayu itu tidak bisa dimanfaatkan lagi.

Baca Juga: Muncul Klaster Sekolah PTM ini Kata Pengamat Pendidikan

"Rusaknya ini sebenarnya sudah 10 tahunan. Namun ketika banjir jadi tambah parah. Jadi ruangan itu tidak dipakai lagi. Untuk ruang kelas kita pindahkan ke ruangan lain," Muliani, Plh Kepala SDN Inklusi Benua Anyar 4, saat ditemui di sekolah.

Halaman Berikutnya
PenulisJumahudin
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Namun jika dilihat lebih jauh, pemandangan miris dapat disaksikan. Dari sekian ruang sekolah, ada enam ruangan yang kondisinya rusak parah.