Ternyata Ini Arti No Face No Case, Bahasa Gaul yang Viral di TikTok!

1 Desember 2022 12:15 WIB
Ilustrasi Arti No Face No Case
Ilustrasi Arti No Face No Case ( Freepik)

Sonora.ID – Media sosial lagi-lagi memviralkan istilah bahasa gaul baru yang membuat warganet pusing untuk memahaminya.

Setelah PAP, split bill, bestie, crush, gamon, nolep, dan masih banyak lagi. Kini giliran istilah No Face No Case yang marak digunakan banyak warganet di media sosial seperti TikTok, Twitter dan Instagram.

Apa kamu pernah melihat istilah ini juga berseliweran di media sosialmu? Atau kamu sudah pernah menggunakan istilah ini di postingan atau komen di media sosial?

Istilah ini sendiri biasa digunakan ketika seseorang tidak ingin memperlihatkan pacar atau gebetannya di depan publik.

Contohnya, Pacaran tapi jarang up karena emang no face no case,” “hubungan yg dewasa bukan tentang up status, up story, pamer sana sini,” atau bisa juga "Lebih senang kalau pacaran nerapi no face no case."

Baca Juga: Arti Mukbang dalam Bahasa Korea, Ternyata Bukan Banyak Makan, Lho!

Lantas, apa sebenarnya arti No Face No Case yang viral di media sosial?

Supaya tidak keliru saat ingin menggunakan istilah No Face No Case, yuk simak arti No Face No Case yang wajib untuk kamu pahami.

Arti No Face No Case

Supaya nggak ketinggalan viral tapi nggak salah konteks, penting untuk kamu mengenal terlebih daluhu arti dari istilah No Face No Case yang lagi marah digunakan di postingan ataupun komen di media sosial.

No Face No Case berawal dari sebuah lagu Cardi B yang berjudul UP. Dalam lagu Cardi B tersebut, terdapat sebuah kata No Face No Case.

Dalam bahasa Gaul No Face No Case artinya istilah yang digunakan saat seseorang tidak menunjukkan wajah pacar atau gebetannya di media sosial.

Hal itu dilakukan untuk mengurangi masalah, orang iri ataupun menjadi gosip bagi orang lain.

Secara bahasa, arti No Face No Case adalah “tidak ada wajah tidak ada masalah”.

Selain itu istilah No Face No Case juga digunakan oleh playboy atau playgirl yang suka gonta ganti pasangan.

Mereka tidak ingin menunjukkan wajah pacar atau gebetan di media sosial karena tidak ingin diketahui oleh gebetan lainnya.

Tren no face no case bisa digunakan dalam konteks yang berbeda sesuai dengan keinginan masing-masing individu.

Baca Juga: Arti Kata Typsy? Bahasa Gaul yang Suka Disebut Anak Muda Sekarang

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm