5 Inspirasi Desain Toko Kecil Depan Rumah,

21 Februari 2023 15:25 WIB
Inspirasi toko di depan rumah
Inspirasi toko di depan rumah ( Instagram @rafapahing)

Sonora.ID - Apakah kamu sosok yang sedang mencari inspirasi desain toko untuk di depan rumah? Jika ya maka simak ulasan dibawah ini sampai tuntas.

Memiliki usaha atau toko kecil-kecilan di rumah mungkin impian bagi sebagian orang.

Berbagai kelebihan bisa kita dapatkan jika memiliki toko yang lokasinya berada di depan rumah kita sendiri.

Anggaran yang tidak keluar banyak karena tak perlu menyewa ruko, fleksibelitas pemilik toko dan lain sebagainya.

Namun untuk mendesain toko di depan rumah tentu bukanlah hal yang mudah.

Kamu perlu memperhatikan jenis usaha apa yang akan kamu buat.

Jika sudah menentukan maka kamu bisa merancang sebuah desain yang cantik agar orang-orang bisa tertarik datang ke tokomu.

Berikut ini 5 inspirasi desain toko kecil di depan rumah.

Baca Juga: Arti Nama Novi dan Inspirasi Nama Panjang Beserta Maknanya

1. Toko baju di depan rumah

Inspirasi toko di depan rumah

Kamu bisa mendesain toko baju di depan rumah dengan memanfaatkan halaman depan.

Bentuknya yang tak perlu besar, cukup persegi dengan ornamen dinding kayu yang diberi cat warna hitam.

Agar semakin terlihat menarik kamu bisa memberikan nama toko di bagian depan dinding untuk menarik perhatian pengunjung.

Penggunaan pintu kaca atau jendela yang besar untuk memperlihatkan kondisi dalam toko pun cukup diperlukan.

Ini bertujuan agar calon pembeli merasa tertarik untuk berkunjung.

2. Toko kecil depan rumah 9X10 m

Inspirasi toko di depan rumah

Kamu bisa membuat toko kecil di rumah dengan lahan berukuran 90 meter seperti di gambar.

Toko ini memanfaatkan taman yang ada di depan rumah.

Meski terlihat sangat sederhana, namun toko ini akan menarik perhatian calon pembeli.

Kamu bisa menggunakan toko kecil ini untuk toko sembako atau usaha laundry di rumah.

Baca Juga: 14 Inspirasi Kado Valentine untuk Istri agar Merasa Dicintai

3. Toko kecil namun modern

Inspirasi toko di depan rumah

Inspirasi selanjutnya adalah toko kecil namun bergaya modern.

Kamu bisa menggunakan toko ini untuk menjual toko pakaian atau mungkin makanan.

Manfaatkan garasi depan rumah membuat pemilik rumah semakin cuan.

Kalau pun memang tidak memiliki bisnis, kamu bisa menyewakan toko kecil itu ke orang lain.

4. Toko kecil di rumah tropis modern

Inspirasi toko di depan rumah

Mengubah teras menjadi toko minimalis di hunian tropis modern juga cukup unik untuk dilakukan.

Kamu bisa menggunakan dinding batu alam agar terlihat lebih natural tropisnya.

Desain toko yang menarika akan menarik perhatian pembeli.

Baca Juga: 8 Puisi Tentang Pantai, Menggambarkan Keindahan yang Menenangkan Hati

5. Toko kue di rumah

Inspirasi toko di depan rumah

Desain tok di rumah tidak perlu ribet-ribet, kamu bisa memanfaatkan area depan rumah yang kosong.

Beri kaca besar untuk menampilkan bagian dalam ruangan yang hangat.

Kamu bisa membuat toko tersebut untuk usaha cafe kekinian, toko kue atau toko bunga.

Itulah inspirasi desain toko depan rumah, tertarik untuk mencoba?

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm