Pembangunan dan Pembongkaran Jembatan Otista di Bogor, Terus Berlanjut di Tengah Polemik

25 Mei 2023 11:16 WIB
Pembangunan dan Pembongkaran Jembatan Otista, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, terus Berlanjut di Tengah Polemik
Pembangunan dan Pembongkaran Jembatan Otista, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, terus Berlanjut di Tengah Polemik ( Humas Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Barat)

Bogor, Sonora.ID - Pembangunan dan pembongkaran Jembatan Otista, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, terus berjalan.

Salah satu struktur jembatan bahkan sudah selesai dilakukan pembongkarannya dan akhirnya kini terputus.

Namun, untuk struktur jembatan yang diperkirakan ada sejak tahun 1920 masih belum dilakukan pembongkaran.

Kepala Dinas PUPR Kota Bogor, Rena Da Frina menjelaskan, saat ini, pembangunan sudah masuk ke minggu kelima.

Selama itu, progres pembangunan berjalan normal bahkan, terus mengalami deviasi positif.

"Saat ini deviasi masih positif. Proses pekerjaan 3,5 persen," kata Rena kepada TribunnewsBogor.com pada Rabu (24/5/2023).

Rena menjelaskan, saat ini, progres yang sudah dikerjakan yakni terkait pembongkaran. Semua plat jembatan sudah terangkut dan terbongkar semua.

Baik di struktur yang sudah dibongkar dan diputus, maupun yang belum.

"Semua platnya sudah kami angkut yang di sisi kiri jembatan yang keduanya sudah selesai," jelas Rena.

Namun, selama progres terus berjalan, saat ini, ada beberapa pekerjaan rumah yang terus dilakukan. Salah satunya, soal relokasi pipa PDAM.

"Relokasi tinggal pipa PDAM saja yang masih progress. Untuk PLN, optik-optik lainnya sudah beres. Kegiatan bekisting sedang berjalan, pembesian untuk membuat bor pile juga sedang berjalan. Pemangkasan dan penebangan pohon masih berjalan," jelasnya.

Penulis
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.