30 Slogan Sumpah Pemuda 2023, Inspiratif dan Penuh Semangat!

27 Oktober 2023 11:29 WIB
Ilustrasi Slogan Sumpah Pemuda 2023
Ilustrasi Slogan Sumpah Pemuda 2023 ( Freepik)

Sonora.ID – Berikut kumpulan slogan Sumpah Pemuda 2023 berisi kata-kata inspiratif dan penuh semangat.

Hari Sumpah Pemuda dirayakan setiap tahunnya pada 28 Oktober sebagai peringatan atas Kongres Sumpah Pemuda yang dilaksanakan pada 27-28 Oktober 1928.

Pada kongres tersebut, berbagai organisasi pemuda berkumpul untuk membakar semangat persatuan dan rasa cinta terhadap Indonesia.

Dalam rangka peringatan Hari Sumpah Pemuda, ada berbagai kegiatan yang bisa dilakukan untuk memeriahkan momen bersejarah tersebut.

Nah, supaya acara Hari Sumpah Pemuda 2023 jadi lebih semangat dan meriah, penting bagi panitia untuk membuat slogan Sumpah Pemuda 2023.

Berikut 30 slogan Sumpah Pemuda 2023 berisi kata-kata inspiratif dan penuh semangat yang bisa dijadikan isnpirasi.

Baca Juga: 40 Contoh Soal Materi Tentang Sumpah Pemuda, Beserta kunci Jawabannya 

  1. Teruslah berkarya untuk Indonesia jaya wahai pemuda!
  2. Ubah Indonesia dengan tekad dan pikiran yang sehat, hanya pemuda pemudi yang bisa melakukannya!
  3. Tegas lugas, dan berani itulah kita pemuda
  4. Generasi muda adalah penerus bangsa
  5. Ayo bersatu untuk NKRI maju
  6. Kamilah sang juara, datang dan pantang menyerah
  7. Kita generasi bangsa harus tetap bersinergi tuk Indonesia satu.
  8. Bangga menjadi bagian dari pemuda-pemudi Indonesia
  9. Hari Sumpah Pemuda 2023: Yang muda yang berkarya
  10. Kemajuan bangsa Indonesia ada di genggaman para pemuda.
  11. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Pemuda harus berkontribusi untuk membangun negeri.
  12. Selamat Hari Sumpah Pemuda 2023. Kemajuan bangsa terletak di genggaman para pemuda.
  13. Selamat Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023. Pemuda Indonesia berani bersatu. Meski tidak sama tapi selalu kerjasama.
  14. Selamat memperingati Hari Sumpah Pemuda. Pemuda Indonesia terus bersama dengan semangat berkarya sebagai penerus langkah bangsa.
  15. Selamat Hari Sumpah Pemuda 2023. Wahai pemuda, lestarikan budaya dan bangunlah dunia agar bangsa dapat hidup dalam damai dan persaudaraan.
  16. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Semangat beraksi jayakan negeri.
  17. Selamat menyambut Hari Sumpah Pemuda 2023. Mari bersama bangkitkan jiwa muda untuk mengguncang dunia.
  18. Generasi muda harus mempunyai cita-cita agar di masa tua tidak lagi menderita. Selamat Hari Sumpah Pemuda.
  19. Selamat Hari Sumpah Pemuda. Mari kita ingat kembali 3 janji pemuda pemudi seraya menata diri untuk berjuang membangun negeri.
  20. Jadilah muda-mudi yang berprestasi, menginspirasi, dan tinggi toleransi. Selamat Hari Sumpah Pemuda 2023.
  21. Perbedaan sebagai alasan untuk menyatukan semua.
  22. Seribu orang tua bisa bermimpi, satu orang pemuda bisa mengubah dunia.
  23. Pemuda yang berkualitas dan selalu menjunjung tinggi rasa cinta terhadap tanah airmu.
  24. Pemuda yang berkualitas dan selalu menjunjung tinggi rasa cinta terhadap tanah airmu.
  25. Pemuda harus menjadi sumber ide kreatif yang berperan penting dalam memajukan Indonesia.
  26. Bangkitlah pemuda, jangan terlena akan keadaan.
  27. Kemajuan bangsa Indonesia ada di genggaman para pemuda.
  28. Para pemuda-pemudi Indonesia bisa menjadi penerus bangsa yang kompeten.
  29. Tanpa pemuda, bangsa ini tidak akan merasakan manisnya masa depan yang indah.
  30. Bakarkan semangatmu menuju masa depan yang cerah. 

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Baca Juga: 7 Contoh Teks Pidato Hari Sumpah Pemuda 2023, Singkat Tapi Membakar Semangat!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm