Menjelang HBKN Dinas Ketahanan Pangan PPU Gelar Gerakan Pangan Murah

27 Maret 2024 17:45 WIB
Menjelang  HBKN Dinas Ketahanan Pangan PPU Gelar Gerakan Pangan Murah
Menjelang HBKN Dinas Ketahanan Pangan PPU Gelar Gerakan Pangan Murah ( )
 
Penajam, Sonora.ID – Dalam rangka menjaga stabilisasi pasokan harga pangan pada hari besar keagamaan nasional (HBKN) Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) Melalui Dinas Ketahanan Pangan menggelar gerakan pangan murah (GPM). 
 
kegiatan tersebut dilaksanakan di halaman kantor Dinas Ketahanan Pangan PPU kecamatan penajam. Rabu (27/3/2024) 
 
Kepala DKP PPU Mulyono mengatakan sebagai bentuk upaya pemerintah dalam menekan harga dan memenuhi kebutuhan masyarakat  menjelang Idul Fitri yang mana daya beli dan kebutuhan masyarakat akan meningkatkan.
 
 
Oleh karena itu, Selaku Dinas pengampuh  menggelar Gerakan Pangan Murah dalam upaya menjaga stabilisasi pasokan harga pangan pada hari besar keagamaan nasional (HBKN)
 
Mulyono menjelaskan, berbagai kebutuhan bahan pokok kami sediakan, diantaranya beras, gula, minyak, tepung, telur, daging, bawang merah, kacang tanah, cabai, sayuran, gula merah
 
Serta bahan penunjang keperluan ramadhan dan lebaran, seperti sirup, kurma, sunlight, dan sebagainya tentunya harga lebih murah dibanding pasar. "ucap Mulyono
 
Mulyono menambahkan, Dinas ketahanan pangan (DKP) PPU telah mengajukan rencana pengadaan outlet pada tahun 2025 untuk menjual bahan pangan dengan harga lebih murah dari harga pasar.
 
 
“Kami berusaha mengusulkan membuat outlet atau pasar penyeimbang atau toko penyeimbang. Jadi nanti dengan adanya outlet atau toko penyeimbang itu, kemungkinan besar dapat menekan harga-harga Sembako. "Kata Mulyono.
 
Diwaktu yang sama warga Desa Girimukti, Eva saat diwawancarai menyampaikan gerakan pangan murah ini sangat bermanfaat untuk mencukupi keperluannya di rumah. 
 
Selain harganya yang lebih murah dari harga di pasar, bahan pokok yang disediakan juga beraneka macam, semoga kedepan kegiatan semacam ini dapat sering dilakukan karena sangat membantu masyarakat." pungkasnya.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Penulis
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
90.4 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.0 fm
96.7 fm
99.8 fm
98.9 fm
98.8 fm
90.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
91.8 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
88.9 fm
101.8 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.8 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
102.1 fm